Panbers

Pelatih Kiper Persib Luizinho Passos Mengaku Selalu Pusing Setiap Mau Bertanding

Kamis, 18 Jan 2024 20:52
    Bagikan  
Pelatih Kiper Persib Luizinho Passos Mengaku Selalu Pusing Setiap Mau Bertanding
Indonesiatren.com/Ipan S

Pelatih Kiper Persib Luizinho Passos sudah merasa cukup puas dengan kekuatan penjaga gawang saat ini.

INDONESIATREN.COM - Pelatih Kiper Persib Luizinho Passos sudah merasa cukup puas dengan kekuatan penjaga gawang saat ini.

Menurutnya saat ini Persib Bandung diperkuat oleh lima penjaga gawang dengan kualitas yang merata.

Antara lain ada Teja Paku Alam, Reky Rahayu, Fitrul Dwi Rustapa, Kevin Ray Mendoza dan satu kiper muda Putra Sheva Sanggasi.

Baca juga: Dapat perlakuan Positif dari Seniornya, Pemain Muda Persib ini Optimis bisa gabung Tim Utama

Justru dengan banyaknya kiper berkualitas di tim Persib Bandung, pelatih asal Brazil itu cukup bingung untuk memilih penjaga gawang saat Persib Bandung bermain.

"Saat ini Persib dihuni oleh kiper yang kualitasnya sama, jadi mereka harus menunjukkan sesuatu yang lebih saat berlatih, jika ingin diturunkan sebagai penjaga gawang utama Persib," kata Passos, Kamis 18 Januari 2024.

Namun di sisi baiknya, kata Passos, persaingan posisi penjaga gawang di tim Utama Persib Bandung sangat ketat sehingga pemain bisa memaksakan dirinya untuk lebih baik setiap pekannya.

Baca juga: Pelatih Kiper Persib Bandung Puji Nadeo Argawinata: Layak Jadi Penjaga Gawang Pilihan Utama Timnas Indonesia

"Saya harap Teja, Kevin dan Fitrul bisa bersaing dengan baik, dan saya yakin 100 persen terhadap pemain saya," ucapnya.

Namun menurut catatan, dari lima penjaga gawang Persib Bandung saat ini baru Teja, Fitrul dan Kevin yang sudah mendapatkan jatah bermain di kompetisi Liga 1 2023/2024.

Sedang untuk Reky Rahayu belum selesai mendapatkan kesempatan karena harus pulih dari cederanya.

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Trending Hari Ini

  1. Info Lowongan Kerja

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"