Panbers

Tim Forensik Lakukan Ekshumasi Korban Ledakan Tabung Gas CNG di Jalan Raya Sukabumi-Bogor

Kamis, 30 Nov 2023 16:20
    Bagikan  
Tim Forensik Lakukan Ekshumasi Korban Ledakan Tabung Gas CNG di Jalan Raya Sukabumi-Bogor
Istimewa

Satreskrim Polres Sukabumi dan tim Forensik melakukan ekshumasi kepada salah satu korban tewas akibat ledakan tabung gas CNG di Jalan Raya Sukabumi-Bogor, Kamis, 30 November 2023.

INDONESIATREN.COM - Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Sukabumi dan tim Forensik melakukan ekshumasi kepada salah satu korban tewas akibat ledakan tabung gas Compressed Natural Gas (CNG) di Jalan Raya Sukabumi-Bogor, Kamis, 30 November 2023.

Kasat Reskrim Polres Sukabumi, AKP Ali Jufri mengatakan proses ekshumasi dilakukan untuk kepentingan autopsi agar penyidik bisa mendapat titik terang untuk mencari penyebab kematian.

"Kami dari tim Forensik RS Kramat Jati Jakarta dan Inafis Polres Sukabumi melaksanakan ekshumasi terhadap korban Uwoh Abdullah di Parakansalak," kata Ali Jufri.

Baca juga: Warga Lapor Temukan Puing Sisa Ledakan Gas CNG di Jalan Raya Sukabumi-Bogor, Berjarak Ratusan Meter

Ia menyebut, jajaran Polres Sukabumi serius terus melakukan upaya penyelidikan secara intensif terhadap tragedi ledakan tabung gas di Jalan Raya Sukabumi-Bogor pada Senin lalu.

"Ekshumasi ini bertujuan sebagai pemenuhan alat bukti atau sebagian alat bukti secara forensik," imbuhnya.

Ali menambahkan, selain korban Uwo Abdullah, korban atas Heni yang dimakamkan di Desa Berekah Kecamatan Bojonggenteng rencananya juga akan dilakukan ekshumasi dan autopsi.

"Untuk hasil dari ekshumasi ini kita masih menunggu hasil dari tim Forensik," ujarnya.

Baca juga: Puslabfor Mabes Polri Selidiki Penyebab Ledakan Tabung Gas CNG di Jalan Raya Sukabumi-Bogor

Diberitakan sebelumnya, Truk muatan tabung gas Compressed Natural Gas (CNG) bernomor polisi B 9496 SYX meledak di Jalan Raya Sukabumi-Bogor, Kampung Lodaya, Desa Karangtengah, Kecamatan Cibadak, Kabupaten Sukabumi, Senin, 27 November 2023 sekitar pukul 17.40 WIB.

Dua warga meninggal dunia akibat insiden tersebut. Yakni, Heni atau HH (58) warga Desa Berekah, Kecamatan Bojonggenteng, Kabupaten Sukabumi, dan Uwo Abdullah atau UO (38) warga Desa Babakan, Kecamatan Parakansalak, Kabupaten Sukabumi.

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"