Panbers

Namanya Dihapus dari KK Nikita Mirzani, Lolly Pamer Kiriman Uang dari Antonio Dedola

Ragam
Rabu, 22 Nov 2023 20:22
    Bagikan  
Namanya Dihapus dari KK Nikita Mirzani, Lolly Pamer Kiriman Uang dari Antonio Dedola
Instagram/ @toni.dedola, @1a.uraaaa

Lolly hidup mandiri di UK bersekolah sambil bekerja.

INDONESIATREN.COM - Laura Meizani Mawardi atau yang kerap disapa Lolly baru saja pamerkan sebuah tangkapan layar yang memperlihatkan kiriman uang dari papa tirinya, Antonio Dedola.

Seusai Nikita Mirzani menyatakan tidak akan pernah mengirim uang untuk Lolly, kini sang anak sudah mandiri hidup sendiri di UK sekolah sambil bekerja.

Melalui akun Instagram pribadinya @1a.uraa pada Selasa, 21 November 2023, Lolly membuka sesi tanya jawab dan menanggapi salah seorang netizen yang bertanya terkait kiriman uang dari Antonio.

"Papa Antonio masih kirimkan uang kah?," tulis netizen yang dikutip pada Rabu, 22 November 2023.

Baca juga: Niat Nagih Uang Kredit HP, Pria ini Malah Diajak Adu Mekanik Pakai Parang yang Dibawa Pemilik Hutang

Mendapati pertanyaan tersebut, Lolly pun menjawab dan menyertakan sebuah tangkapan layar yang memperlihatkan bukti kiriman papa sambungnya uang kepadanya.

"Papa Antonio, selalu kirimin aku uang kalo aku minta, mau dan butuh," tulis Lolly.

Dalam unggahannya, tampak Antonio Dedola mengirimkan sejumlah uang sebesar Rp19 juta, Rp5,8 juta dan Rp16 juta apabila dirupiahkan. 

Meskipun Antonio sudah lama berpisah dengan Nikita Mirzani, ia tetap peduli dan mengirimkan uang untuk kehidupan Lolly.

Baca juga: Willy Dozan Buka Suara Soal Kasus Penganiayaan Leon Dozan Terhadap Rinoa Aurora: Pertikaian Anak Muda Saja

Namun, kini mantan suami Nikita Mirzani sudah mulai jarang mengirimkan Lolly sejumlah uang. Hal tersebut karena gadis belia itu yang sudah bisa menghasilkan uang sendiri.

"Sampe sekarang masih suka ngasih uang tapi udah jarang karna aku sudah bisa menghasilkan uang sendiri. Alhamdulillah," katanya.

Beberapa waktu lalu, Nikita Mirzani mengungkapkan bahwa ia sudah menghapus nama Laura Meizani Mawar atau kerap disapa Lolly dari daftar Kartu Keluarga (KK).

Bahkan, saat ini Nikita mengaku penghapusan nama Lolly dalam kartu keluarga sedang dalam proses.

Baca juga: Willy Dozan Buka Suara Soal Kasus Penganiayaan Leon Dozan Terhadap Rinoa Aurora: Pertikaian Anak Muda Saja

Menanggapi kenyataan itu, Lolly mengaku ikhlas dan hanya bisa pasrah apabila namanya dihapus dari kartu keluarga sang ibunda. Namun, ia tetap selalu menganggap Nikita sebagai ibunya. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Trending Hari Ini

  1. Info Lowongan Kerja

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"