Panbers

Wisuda S2 Teuku Ryan Tidak Didampingi Ria Ricis, Warganet: Yakali Momen Sakral, Istri Gak Dateng

Ragam
Kamis, 23 Nov 2023 04:58
    Bagikan  
Wisuda S2 Teuku Ryan Tidak Didampingi Ria Ricis, Warganet: Yakali Momen Sakral, Istri Gak Dateng
Instagram/@riaricis1795

Ria Ricis tidak hadir dalam wisuda S2 suaminya, Teuku Ryan.

INDONESIATREN.COM - Isu perceraian rumah tangga Teuku Ryan dan Ria Ricis kian memuncak.

Bahkan, Teuku Ryan yang telah menjalani prosesi wisuda S2 tidak didampingi Ria Ricis.

Ayah satu anak ini mengaku sedih atas ketidakhadiran Ria Ricis di hari pentingnya.

Ia mengerti kesibukan sang istri yang tengah bekerja di luar kota.

Baca juga: Resmi Bercerai, Inara Rusli Ungkap Sang Anak Mulai Pertanyakan Keberadaan Virgoun

"Video call mungkin setelah ini ya karena Ricis lagi syuting di Jogja dan karena kontraknya nggak bisa izin sembarangan. Ya kita via telepon aja," ungkapnya kepada wartawan yang dikutip di TikTok @ninimi_hairani, Kamis, 23 November 2023.

Namun, aktor berumur 29 tahun ini meminta mendukung dan mendoakan urusan istrinya.

"Sedihlah karena istri saya nggak datang karena kerja. Jadi saya mohon doanya untuk kelancaran semuanya," katanya.

Pernyataan Ryan itu pun dibanjiri komentar warganet.

Baca juga: Geni Faruk Beri Jawaban Tentang Hubungan Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid, Ini Katanya

"Ya kali momen sakral suami wisuda, istri ngga dateng," tulis warganet.

"Ipar-iparnya juga nggak dateng,"kata warganet.

"Tapi Ryan masih bilang "istri saya" jadi mereka masih pasangan," ungkap warganet. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"