Panbers

Penuhi Syarat dari Raja Sapta Oktohari, Ariel NOAH Ditantang Raffi Ahmad Adu Tinju di Atas Ring: Berani Gak?

Ragam
Minggu, 19 Nov 2023 12:12
    Bagikan  
Penuhi Syarat dari Raja Sapta Oktohari, Ariel NOAH Ditantang Raffi Ahmad Adu Tinju di Atas Ring: Berani Gak?
Instagram @raffinagita1717, @arielnoah

Ariel NOAH ditantang untuk beradu tinju oleh Raffi Ahmad di atas ring.

INDONESIATREN.COM - Selebritis Raffi Ahmad secara tidak terduga menantang penyanyi Ariel NOAH untuk beradu tinju di atas ring.

Raffi menyuarakan tantangannya saat ia memandu laga tinju El Rumi melawan Jefri Nichol di Mahaka Square, Jakarta utara, Jumat, 17 November 2023.

Hal ini berumla saat suami Nagita Slavina tersebut mewawancarai seorang promotor tinju beken di Indonesia, yakni Raja Sapta Oktohari.

Pada sesi wawancara tersebut, ternyata Raja Sapta Oktohari membeberkan bahwa ia sudah memiliki niatan untuk hengkang sebagai seorang promotor tinju.

Baca juga: Fresh Graduate Merapat! Midung Brothers Bandung Gelar Loker Part Time untuk Tamatan SMA SMK, Ini Syaratnya

Namun, meriahnya pertandingan El Rumi melawan Jefri Nichol membuat jiwa promotor Raja kembali bergejolak.

Kendati begitu, Oktohari mengungkapkan bahwa ia memiliki satu syarat agar mau kembali hadir sebagai seorang promotor tinju.

Syarat yang diajukan oleh Oktohari mengharuskan Raffi untuk naik ke atas ring dan bergelut sebagai petinju.

"Saya akan kembali jadi promotor tinju, kalau Raffi Ahmad mau tanding lagi tinju," ucap Oktohari dilansir dari kanal YouTube Rans Entertainment, pada hari Minggu, 19 November 2023.

Baca juga: 3 Posisi Sekaligus! Kabobs Bandung Gelar Loker Terbaru bagi Tamatan SMA SMK, Cek Syaratnya

Alih-alih ciut, Raffi berani dan langsung menerima tantangan dari Raja Sapta Oktohari tersebut.

"Gw gak suka ditantang, gw berani," timpal Raffi.

Mendengar hal ini, Oktohari tak kuasa menahan senyumnya dan bertanya siapa pria yang ingin Raffi Ahmad tantang sebagai lawannya.

"Kalau berani lawannya siapa?," tanya Oktohari.

Baca juga: 6 Posisi Sekaligus! BUMN KAI Service Buka Loker Terbaru untuk Fresh Graduate SMA dan SMK, Ini Link Daftarnya

Ayah Rafathar dan Rayyanza tersebut mengatakan bahwa dirinya tidak mau jika harus melawan seseorang yang umurnya lebih muda.

Oleh karena itu, nama Ariel NOAH pun keluar dari mulut Raffi Ahmad dengan lantang.

"Ariel NOAH gw tantang!" tutup Raffi.(*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Trending Hari Ini

  1. Info Lowongan Kerja

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"