Panbers

Welcome November! Apakah Ada Hari Libur dan Cuti Bersama? Berikut Daftarnya Lengkapnya

Ragam
Rabu, 1 Nov 2023 12:29
    Bagikan  
Welcome November! Apakah Ada Hari Libur dan Cuti Bersama? Berikut Daftarnya Lengkapnya
freepik

Selamat datang November 2023, terdapat beberapa hari penting Nasional dan Internasional

INDONESIATREN.COM - Selamat datang Bulan November 2023, tak terasa 2 bulan lagi menuju akhir tahun dan menuju ke tahun 2024.

November 2023 menjadi bulan yang dimana tidak terdapat tanggal merah. Berdasar kepada Surat Keputusan Bersama (SKB) Tiga Menteri tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023.

Tidak ada tanggal merah hari libur nasional maupun cuti bersama. Secara spesifik tercantum dalam SKB Tiga Menteri Nomor 624 Tahun 2023 dan Nomor 2 Tahun 2023.

Kendati demikian, terdapat beberapa hari penting nasional maupun internasional.

Baca juga: 5 Tempat Ngopi Terdekat di Sukabumi yang Instagramable dan Punya Pemandangan Bagus

Terdapat 13 hari penting nasional dan 16 hari penting internasional yang memperingati momen-momen tertentu sepanjang bulan November 2023.

Berikut daftar hari penting pada Bulan November 2023

Hari Penting Nasional

Baca juga: Infinix Zero 30 Rilis di Indonesia, Spek Elit Harga Gak Sulit, Cocok Buat Para Gamers

  • 1 November 2023 (Rabu): Hari Inovasi Indonesia (HII)
  • 3 November 2023 (Jumat): Hari Kerohanian Nasional
  • 5 November 2023 (Minggu): Hari Cinta Puspa dan Satwa Nasional
  • 7 November 2023 (Selasa): Hari Wayang Nasional
  • 8 November 2023 (Rabu): Hari Tata Ruang Nasional
  • 10 November 2023 (Jumat): Hari Pahlawan, Hari Ganefo
  • 12 November 2023 (Minggu): Hari Kesehatan Nasional, Hari Ayah Nasional
  • 14 November 2023 (Selasa) :Hari Brigade Mobil (HUT Brimob)
  • 18 November 2023 (Sabtu): Hari Sawit Nasional
  • 22 November 2023 (Rabu): Hari Perhubungan Darat Nasional
  • 25 November 2023 (Sabtu): Hari Guru Nasional (HGN)
  • 28 November 2023 (Rabu): Hari Menanam Pohon Indonesia, Hari Dongeng Nasional
  • 29 November 2023 (Kamis): Hari Korps Pegawai Republik Indonesia/HUT Korpri

Hari Penting Internasional

  • 1 November 2023 (Rabu): Hari Vegan Sedunia
  • 6 November 2023 (Senin): Hari Internasional Pencegahan Eksploitasi Lingkungan dalam Perang dan Konflik Bersenjata
  • 8 November 2023 (Rabu): Hari Perencanaan Kota Dunia
  • 9 November 2023 (Kamis): Hari Penemu Sedunia, Hari Kebebasan Sedunia
  • 13 November 2023 (Senin): Hari Kebaikan Sedunia
  • 14 November 2023 (Selasa): Hari Diabetes Sedunia
  • 16 November 2023 (Kamis): Hari Toleransi Internasional
  • 17 November 2023 (Jumat): Hari Pelajar Internasional, Hari Kanker Pankreas Sedunia, Hari Suez
  • 19 November 2023 (Minggu): Hari Sistem Informasi Geografis, Hari Pria Internasional
  • 20 November 2023 (Senin): Hari Anak Universal
  • 21 November 2023 (Selasa): Hari Pohon Sedunia, Hari Televisi Sedunia, Hari Halo Sedunia
  • 24 November 2023 (Jumat): Hari Evolusi
  • 25 November 2023 (Sabtu): Hari Anti-Kekerasan Terhadap Perempuan Internasional, Hari Tanpa Belanja
  • 27 November 2023 (Senin): Hari Kesadaran Aura Internasional
  • 29 November 2023 (Minggu): Hari Solidaritas Internasional untuk Rakyat Palestina
  • 30 November 2023 (Senin): Hari Peringatan Seluruh Korban Perang Kimia

Demikianlah daftar hari penting nasional maupun internasional. Semoga bermanfaat!

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"