Indeks Berita
Serikat Buruh Bakal Gugat Gubernur Jabar Bey Machmudin ke PTUN: UMK Sudah Dibahas dengan Dewan Pengupahan
Pj Gubernur Jabar, Bey Triadi Machmudin merespons rencana serikat buruh menggugatnya ke PTUN terkait penetapan UMK 2024.

Misi 2024 Bebas Sampah, Pemkab Cirebon Bangun TPS3R
Pemkab Cirebon mendirikan TPS3R dan TPA Gunung Santri untuk pengelolaan dan pengurangan kuantitas sampah.

AirNav Indonesia Klaim Erupsi Empat Gunung Vulkanik Tidak Ganggu Aktivitas Penerbangan
AIrNav Indonesia mengklaim bahwa rute penerbangan masih dalam kondisi aman seiring dengan erupsinya empat gunung vulkanik itu.

Sudah Jatuh Tertimpa Tangga, Pengendara Motor Kecelakaan dan HP Miliknya Raib Digondol Orang
Seorang pengendara motor di Jakarta Selatan mengalami kecelakaan tunggal. Ketika terkapar, ada orang yang menggondol HP miliknya.

Kualitas Unggul di Kelas Entry Level, Intip Spesifikasi HP Infinix Smart 8, Harganya Cuma 1 Jutaan
Infinix Smart 8 telah resmi dirilis pada 9 November 2023 sebagai HP berkualitas unggul di kelas entry level dan dibekali spesifikasi mumpuni.

Pemprov Jabar Pakai Formula PP 51/2023 untuk Tetapkan UMK 2024, Serikat Buruh Gugat Bey Machmudin ke PTUN?
Menyusul penetapan UMK 2024 wilayah Jabar, sejumlah buruh akan melakukan mogok kerja, daripada menggugat Gubernur Jabar ke PTUN.

Longsor Sempat Tutupi Jalur Kereta, Beberapa Rute Alami Pengalihan
Jalur hulu Cirebon-Purwokerto belum bisa dilintasi kereta. Penyebabnya, jalur itu masih dalam proses penanganan dan normalisasi.

Stok Beras Jabar Mumpuni, Puluhan Ribu Ton Beras Impor Tiba, Patimban Jadi Pintu Masuknya
Volume serapan beras Jabar merupakan yang terbanyak di tanah air. Yakni 222 ribu ton.

Di Tengah Isu Miring Rumah Tangganya, Ria Ricis Diduga Sindir Teuku Ryan Soal Nafkah
Keretakan rumah tangga Ria Ricis semakin mencuat seusai ia diduga menyindir sang suami, Teuku Ryan yang tidak memberikan nafkah kepada istrinya.

Nataru 2023-2024: Tenang, Tiket Kereta Masih Banyak, KAI Daop 2 Bandung Aktifkan Kereta Tambahan
Pada Masa Angkutan Nataru 2023-2024, PT KAI Daop 2 Bandung mengaktifkan empat rangkaian kereta tambahan.

Denda Belasan Juta Rupiah Jika Beraktivitas di Sekitar Jalur Kereta, Mau?
beraktivitas di sekitar rel melanggar Pasal 199 UU Nomor 23 tahun 2007 tentang Perkeretaapian. Sanksi bagi para pelanggarnya tidak main-main.

Catat, Ada 27 Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama pada 2024
Dalam hitungan hari saja, tahun 2024 segera tiba. Berikut daftar Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama yang ditetapkan oleh pemerintah.

Viral di Media Sosial, Emak-Emak asal Aceh Minta Pengungsi Rohingya Tinggalkan Desa
Warga asal Aceh minta pengungsi Rohingya yang terdampar, pergi dari Desa Balohan, Sabang, Aceh.

Momen Bahagia Driver Ojol Berhasil Jadi Sarjana seusai 4 Tahun Kuliah, Kawan-Kawannya Ikut Rayakan Hari Wisuda
Beredar di media sosial sebuah video yang memperlihatkan momen bahagia driver ojek online (ojol) yang berhasil lulus kuliah dan merayakan wisuda.

Resep Soto Ayam, Cocok Disantap saat Udara Dingin, Praktis!
Resep soto ayam merupakan hidangan yang tepat untuk Anda santap ketika udara dingin.

Tayang 2024 di Layar Lebar, Trailer Film Godzilla x Kong: The New Empire Tampilkan Musuh Baru
Trailer film Godzilla x Kong: The New Empire sudah rilis. Dalam trailer itu, Godzilla dan Kong kedatangan musuh baru, Scar king.

Tingkat Pengangguran Terbuka di Kabupaten Cirebon Turun 3 Tahun Terakhir
Tingkat pengangguran terbuka di Kabupaten Cirebon, Jawa Barat terus turun dalam tiga tahun terakhir

Bagikan Trailer Perdana, Rockstar Games Tetapkan Tahun Rilis GTA 6, Kapan?
Rockstar Games membagikan trailer perdana game GTA 6 pada Selasa, 5 Desember 2023. Mereka sekaligus membocorkan waktu rilis seri GTA terbaru

Trailer Game GTA 6 Tayang, Latar Tempat Terkuak!
Rockstar Games merilis trailer GTA 6. Dalam cuplikan 1 menit 31 detik itu menguak latar tempat cerita game.

Rekomendasi HP, Ini Dia Vivo Y100i yang Dibekali Layar IPS LCD Capacitive Touchscreen, Simak Spesifikasinya
Perusahaan teknologi ternama, Vivo, kembali meluncurkan produk baru bernama Vivo Y100i pada 30 November 2023. Berikut ini spesifikasinya yang perlu diketahui.

Bawaslu Ajak Masyarakat Indonesia Agar Tak Sungkan kepada Jajaran Pengawas Pemilu 2024
Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) ajak masyarakat Indonesia agar tidak sungkan untuk ajukan pertanyaan kepada jajaran pengawas terkait pemilu.

Selain Segar saat Dikonsumsi, Buah Jambu Air Punya Segudang Manfaat Bagi Kesehatan
Jambu air yang merupakan buah yang tumbuh di iklim tropis dan punya banyak manfaat bagi kesehatan tubuh, mengandung sumber kalori, mineral, dan vitamin C

Berikut Sederet Manfaat Brokoli, Sayuran dengan Segudang Nutrisi yang Baik Bagi Kesehatan Tubuh
Brokoli yang digunakan sebagai sayuran di dapur saja, ternyata memiliki segudang manfaat yang berguna bagi kesehatan. Berikut beberapa manfaatnya

Rekomendasi Motor Bekas Murah 5 Jutaan untuk Anak Sekolah, Nomor 2 Masih jadi Best Seller!
Berikut ini beberapa daftar rekomendasi motor bekas murah mulai 5 jutaan yang bisa Anda beli untuk kepentingan anak pergi dan pulang sekolah.

Berakhir Damai dengan Leon Dozan hingga Cabut Laporan, Rinoa Aurora: Udah Banyak yang Berubah
Rinoa Aurora akhirnya mengajukan permohonan cabut laporan ke kepolisian terkait kasus penganiayaan Leon Dozan terhadapnya pada Senin, 4 Desember 2023.

Hubungan Asmaranya dengan Eva Manurug Tak Dapat Restu Virgoun dan Febby Carol, Jordan Ali: I Dont Care
Setelah beberapa lama memiliki hubungan asmara dengan Jorda Ali, Eva Manurung belum juga mendapatkan restu dair anak-anaknya, Virgoun dan Febby Carol.

Head to Head iPhone 14 dan iPhone 13: Manakah yang Lebih Gahar?
Berikut ini perbandingan kamera, spesifikasi, dan kelebihan dari iPhone 14 dan iPhone 13.

Selain Menjadi Makanan Penutup, Ceri Juga Memiliki Manfaat yang Baik untuk Kesehatan, Lho!
Buah ceri yang kita lihat dalam kue ulang tahun dan memiliki rasa yang manis, ternyata memiliki manfaat yang sangat bagus untuk kesehatan tubuh.

Kericuhan Suporter Warnai Laga PSIS Semarang vs PSS Sleman, CEO Laskar Mahesa Jenar Terluka
Kericuhan mewarnai pertandingan lanjutan Liga 1 2023-2024, antara PSIS Semarang dan PSS Sleman. CEO PSIS terluka, dan harus menerima sembilan jahitan.

Sukses Selenggarakan Piala Dunia U-17, Indonesia Akan Ajukan Jadi Tuan Rumah Turnamen U-20
Setelah menyelenggarakan Piala Dunia U-17 2023, Indonesia akan mengajukan diri menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20 2025.

Raffi Ahmad Ungkap Alasan Tak Hadir di Pernikahan BCL dan Tiko Aryawardhana
Potret Raffi Ahmad yang tidak hadir dalam pernikahan BCL dan Tiko Aryawardhana yang diselenggarakan pada Sabtu, 2 Desember 2023 di Bali.

Hasil Akhir: Stefano Beltrame Debut, Persib Bandung vs PSM Makassar Antiklimaks
Pertandingan Persib Bandung vs PSM Makassar antiklimaks. Tidak ada gol dalam pertandingan yang berlangsung di Stadion GBLA.

Takut Ditilang, Puluhan Pemotor Nekat Melawan Arus di Jalur TransJakarta
Puluhan motor nekat melawan arah di jalur TransJakarta. Akibat dari kejadian itu beberapa jalur yang dilalui busway terhambat.

Tak Hanya Tampilan Kamera Saja, HP Murah Tecno Spark 20 Pakai Fitur 'Dynamic Island' Mirip iPhone 14 Pro
HP murah Tecno Spark 20 telah diperkenalkan oleh produsennya pada 1 Desember 2023. Berikut spesifikasi dan harga belinya.

Sering Ditanam di Depan Rumah, Ini 8 Manfaat Daun Sirih Merah, Bisa Atasi Jerawat!
Daun sirih merah dapat dikonsumi dengan cara apapun. Namun yang jelas, terkandung berbagai manfaat di dalamnya.

Crazy Rich Aceh, Shella Saukia Naik Koper Listrik saat di Mekkah, Warganet: Malu Sama yang Bertongkat!
Viral di media sosial crazy Rich Aceh memakai koper listrik saat berada di Mekkah.

Sepanjang 2023 Tercatat Ada 9.975 Kasus TBC di Kabupaten Sukabumi, 346 Diantaranya Pada Anak
Data terbaru Dinkes Kabupaten Sukabumi periode Januari-Oktober 2023, ada 9.975 kasus TBC atau Tuberkulosis yang tersebar di 47 kecamatan.

Anak Ariel NOAH Ikut Antri Pesan Tiket Konser Ayahnya: Cantik dan Positive Vibe Banget!
Alleia Anata Irham kedapatan ikutan mengantri untuk mendapatkan tiket konser NOAH. Padahal konser tersebut dibawakan oleh sang ayah yakni Ariel NOAH.

Perayaan 200 Juta Unit Terjual, Realme Berikan Potongan Harga Seri 11 hingga 10 Persen
Realme berikan potongan harga untuk kedua serinya yakni Realme 11 Pro dan Realme 11 sebagai perayaan 200 juta unit terjual dalam waktu lima tahun.

6 Rekomendasi Makanan yang Baik untuk Dukung Proses Bulking
Agar mendapatkan masa otot yang ideal, berikut rekomendasi makanan untuk mendukung proses bulking.

Kenali Penyebab, Dampak, dan Cara Antisipasi Gunung Meletus
Ramai Gunung Marapi, Sumatra Barat meletus. Ini penyebab, dampak, dan cara antisipasi saat gunung meletus.

Resmi Berdamai, Rinoa Aurora Cabut Laporan Penganiaayan Leon Dozan
Rinoa Aurora Senduk telah resmi berdamai dengan Leon Dozan. Bahkan ia bersama sang ibu, Yuliana Asaad akan mencabut laporan di Polres Metro Jakarta Pusat.

Prabowo Subianto Akui Rela Serahkan Nyawanya Demi Kemakmuran dan Kesejahteraan Rakyat Indonesia
Calon presiden (Capres) nomor urut 2, Prabowo Subianto menegaskan ia siap untuk berkorban bahkan rela menyerahkan nyawanya demi kemakmuran rakyat Indonesia.

Sering Dianggap Tanaman Liar, Berikut 10 Manfaat Tanaman Binahong
Tanaman binahong (anredera cordifolia) dikenal sebagai tanaman yang memiliki banyak manfaat bagi kesehatan tubuh.

Susunan Pemain Persib Bandung vs PSM Makassar Malam Ini
Susunan pemain Persib Bandung vs PSM Makassar yang bertanding di Stadion GBLA pada Senin, 4 Desember 2023.

Hujan dan Angin Kencang di Cicurug Sukabumi, Atap Rumah Mulyadi Roboh
Hujan deras yang mengguyur disertai angin kencang membuat atap rumah warga di Kampung Bangbayang Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, ambruk.

Sering Dihujat, Respons Gibran Rakabuming terhadap Komentar Haters Jadi Sorotan Warganet
Calon wakil presiden (cawapres) Gibran Rakabuming Raka lagi-lagi mendapat hujatan dari netizen.

Dituding Terima Ladislao Camara Gegara Sule, Nathalie Holscher: Kata Siapa?
Saat ini Nathalie Holscher telah resmi bertunangan dengan Ladislao Camara setelah bercerai dengan Sule.

Tak Kalah Canggih dengan Versi Reguler, ZTE nubia Red Magic 9 Pro+ Dibekali Spesifikasi Unggul, Penasaran?
HP ZTE nubia Red Magic 9 Pro+ hadir dengan segudang keunggulan yang tak kalah canggih dari versi reguler.

Tahun Baru, Butuh HP Baru? Cek Spesifikasi dan Harga iPhone 13
iiPhone 13 berumur dua tahun atau rilis pada 2021. Apakah HP keluaran Apple itu layak untuk Anda gunakan pada 2024 mendatang?

Trending
- Tidak Pikun Tapi Gampang Lupa? Simak Nih 10 Tips Meningkatkan…
- Dilaporkan PDIP ke Bawaslu Jabar, Ridwan Kamil Beberkan…
- Wakil Ketua TKN Anggap Gibran Cukup Menguasai Masalah:…
- Kecelakaan Maut di Jalan Raya Sukabumi-Cianjur, Truk…
- Mobil Fortuner Terobos Banjir di Dayeuhkolot Bandung,…
- Samsung Galaxy A32 Kini Dihargai 2 Jutaan! Hp Entry…
- Prediksi Indonesia Bubar 2030, Ketum FB-LMP Pertanyakan…
- Mengenal Lebih Dekat Alya JKT48 Mulai dari Biodata,…
- Anies Baswedan dan Prabowo Subianto Memanas dalam…
- Megawati Larang Kepala Daerah dari PDIP Ikut Retreat,…