
Indeks Berita
Gerakan Pangan Murah di Kota Sukabumi, Upaya Stabilkan Harga dan Pasokan
Pemerintah Kota Sukabumi melakukan Gerakan Pangan Murah (GPM) sebagai upaya stabilisasi harga dan pasokan.

Manchester City Jadi Penguasa Grup di Liga Champions Usai Bungkam Young Boys, Dipastikan Maju ke 16 Besar
Manchester City berhasil masuk ke 16 besar Liga Champions melalui brace Erling Haaland saat melawan Young Boys

Begini Respon FIFA Melihat Persiapan Indonesia Jelang Piala Dunia U-17 2023
Federasi sepak bola dunia, FIFA memberi respon positif dengan persiapan Indonesia jelang kick-off Piala Dunia U17 2023, 10 November 2023 mendatang.

Cellos Botak Terkuat di Bumi Menang Mudah Melawan Erlangs di Byon Combat Showbiz Volume 2, Jefri Nichol Next?
Pertandingan tinju Byon Combat Showbiz Volume 2 menayangkan petarung tinju selebritis antara Cellos vs Erlangs yang jadi debut utamanya.

Saran Menu Makan Siang Sehat dan Bergizi, Isi Ulang Tenaga Anda!
Umumnya membawa bekal untuk menu makan siang ke kantor dianggap lebih hemat, murah dan higienis bagi sebagian orang. Gizi juga lebih terkontrol.

Perkuat Literasi Keuangan, PNM Ajak Nasabah Lakukan 5 Hal untuk Lindungi Data Pribadi
Sekretaris Perusahaan PNM, Dodot Patria Ary bagikan tips untuk melindungi data pribadi demi memperkuat literasi keuangan masyarakat Indonesia

Sinopsis Serial Netflix Gadis Kretek, Ketika Dian Sastro jadi Peracik Tembakau Andal
Gadis Kretek ditayangkan di Netflix ini diadaptasi dari novel berjudul sama karya Ratih Kumala. Bercerita tentang gadis peracik tembakau andal.

Manfaat Daun Ketapang yang Tak Main-main, Bisa Mengobati Penyakit Hati
Daun ketapang adalah jenis daun yang banyak digunakan dalam pengobatan tradisional dan juga memiliki sejumlah manfaat kesehatan.

Bau Badan Tak Sedap Bikin Orang Menjauh, Kenali Penyebab dan Cara Mengatasinya!
Bau badan yang tidak sedap adalah masalah umum yang dapat memengaruhi rasa percaya diri seseorang dan juga interaksi sosialnya.

Alami Pemadaman Listrik Berbulan-bulan, PLN Sebut Mati Lampu di Makassar Berakhir 1 Januari 2024
Sudah terjadi sejak September 2023, pemadaman listrik di Makassar akan berakhir pada 1 Januari 2024 dengan catatan pada Desember harus turun hujan di Makassar

Viral! Perusahaan Minuman di Polandia Menggunakan Robot AI Sebagai CEO
Sebuah perusahaan minuman di Polandia membuat geger media sosial, dengan menggunakan robot kecerdasan buatan atau AI untuk memimpin perusahaan.

Membantu Pencernaan Hingga Hilangkan Jerawat, Berikut Lima Manfaat Jus Seledri Bagi Kesehatan Tubuh
Seledri tidak hanya untuk bumbu atau sayuran pelengkap saja tetapi juga dapat dimanfaatkan untuk kesehatan

Taylor Swift: The Eras Tour Sudah Tayang di Bioskop, Ini Bocoran Setlist-nya Buat Swifties
Taylor Swift, seorang penyanyi sekaligus pencipta lagu berkebangsaan Amerika Serikat baru saja merilis film terbarunya, yaitu Taylor Swift: The Eras Tour

Perubahan Hormon Setelah Melahirkan Picu Keharmonisan Rumah Tangga, Ini Cara Mengatasinya
Bagi pasutri baru, masa ini adalah masa dimana mereka harus sabar menunggu sebelum kembali berhubungan badan setelah melahirkan.

Sayangi Tubuhmu, Ketahui Dampak Negatif Terlalu Sering Makan Larut Malam
Ketahui bahwa terlalu sering makan larut malam berdampak negatif untuk tubuh Anda.

Remaja Hilang Tenggelam Saat Berenang di Sungai Cicatih Sukabumi
Seorang remaja tenggelam di Sungai Cicatih, Kampung Baru RT 04/04 Desa Pamuruyan, Kecamatan Cibadak, Kabupaten Sukabumi pada Rabu, 8 November 2023 sore.

Perbedaan Power Steering Hidrolik dan Elektrik, Mana yang Lebih Nyaman?
Teknologi power steering kini semakin beragam. Ada dua pilihan yaitu power steering hidrolik dan elektrik. Lalu, mana yang lebih nyaman?

Ditinggal Keluarga, Kakek Tua Renta Tidur di Emperan Kota Bandung, Netizen Galang Dana
Kakek tua renta berusia 71 tahun dan tidur di emperan jalan Kota Bandung, dengan menahan tangis dan lapar.

Viral! Jenazah Seorang Ibu Tak Bisa Dibawa Pulang Gegara BPJS Nunggak
Viral di media sosial jenazah seorang pasien tak bisa dibawa pulang dari rumah sakit di Bandung, Jawa Barat, hanya gara-gara masih ada tunggakan BPJS.

Pekan 19 BRI Liga 1, Persib Bandung Ditahan Imbang Arema FC 2-2
Lanjutan BRI Liga 1 2023-2024 pekan ke-19 mempertemukan Persib Bandung kontra Arema FC di Gelora Bandung Lautan Api, Rabu, 8 November 2023.

Minimarket di Sukabumi Dibobol Maling, Rokok dan Pakaian Dalam Digasak
Minimarket di Kampung Simpenan, Desa Cidadap, Kabupaten Sukabumi, dibobol maling pada Rabu, 8 November 2023. Pencuri berhasil menggasak rokok dan pakaian dalam.

Ketua KONI Kota Sukabumi Pilih Cuti Setelah Resmi Maju di Pileg 2024
Ketua Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kota Sukabumi, Haickel Reza Balfas, memilih cuti dari jabatannya untuk fokus pada pencalonan Pileg 2024.

Gempa Magnitudo 7,2 Guncang Tanimbar Maluku, Ada Dua Gempa Susulan
Gempa berkekuatan magnitudo 7,2 mengguncang Tanimbar, Maluku pada Rabu, 8 November 2023. Gempa dilaporkan tidak berpotensi tsunami.

Jelang Piala Dunia U-17, Jumlah Penumpang Kereta Jarak Jauh Meningkat
PT KAI mencatat peningkatan jumlah penumpang menjelang penyelenggaraan Piala Dunia U-17 2023 di Indonesia.

Sulit Buang Air Besar saat Pagi Hari? Ini 5 Tips Untuk Membantu Anda Buang Air Besar Pertama di Pagi Hari
Buang air besar pertama di pagi hari memiliki banyak manfaat bagi pencernaan Anda, walaupun susah untuk melakukan rutinitas ini, berikut ada beberapa tipsnya

Fakta-fakta Anime Attack On Titan Final Season Part 4, Endingnya Bikin Penasaran
Attack On Titan (AOT) Final Season Part 4 pada 5 November 2023 kemarin, berhasil membuat para penonton penasaran dengan endingnya.

Seorang Pria Ditemukan Tewas Terikat Lakban di Halaman Parkir Minimarket di Sukabumi
Bria paruh baya ditemukan tewas dalam kondisi tangan terikat hingga mulut dilakban di dalam mobil di halaman parkir minimarket.

PSSI Sebut Tak Ada Larangan Bendera Palestina Berkibar, Erick Thohir: Terobos Lapangan, No!
PSSI telah berkoordinasi dengan FIFA soal bendera Palestina agar boleh berkibar dalam kompetisi naungan FIFA.

Masih Ingat Motor Bebek Kawasaki Edge? Segini Harga Bekasnya Sekarang
Kawasaki Edge adalah sepeda motor yang kena dampak akibat gempuran motor matik. Tahun kelahirannya bisa dibilang lebih telat ketimbang para pendahulunya.

Link Live Streaming Persib Bandung vs Arema FC Liga 1, Jangan Sampai Ketinggalan!
Persib Bandung dan Arema FC bakal kembali bertemu pada Liga 1 2023-2024 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Rabu 8 Oktober 2023.

Kebanyakan Tidur juga Tidak Baik, Ancamannya Serius dan Berisiko Kematian
Kebanyakan tidur memiliki dampak dan risiko yang berbahaya untuk tubuh, bahkan berisiko kematian.

Anwar Usman Diberhentikan Sebagai Ketua MK dan Dilarang Tangani Sengketa Pemilu
Majelis Kehormatan Mahkamah Konstitusi (MKMK) memberhentikan Anwar Usman dari jabatannya sebagai Ketua MK.

Biar Gak Gampang Sakit-sakitan, Simak Tips Jaga Pola Hidup Sehat Sampai Tua
Pola hidup sehat sejak dini bisa membawa dampak jangka panjang, bahkan sampai Anda tua agar tak gampang sakit-sakitan.

5 Manfaat Minum Kopi Jika Dikonsumsi dengan Takaran yang Tepat
Konsumsi kopi dengan takaran yang tepat juga akan membawa manfaat untuk kesehatan.

PWI Pusat Temui Presiden Jokowi di Istana Merdeka, Bahas Peningkatan Kompetensi Wartawan
Presiden Jokowi menerima kunjungan Pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat di Istana Merdeka, Jakarta, Selasa, 7 November 2023.

Apakah Bisa Registrasi Kartu Telkomsel Tanpa NIK dan KK? Simak Caranya
Masih banyak pertanyaan apakah bisa registrasi kartu Telkomsel tanpa NIK dan KK?

Ada Tiket Gratis untuk Pelajar yang Mau Nonton Piala Dunia U-17 2023 di Bandung
Tiket gratis khusus pelajar berlaku untuk pertandingan Piala Dunia U-17 di Stadion Si Jalak Harupat.

Sesuaikan Fungsinya, Ini Kelebihan dan Kekurangan Kamera DSLR vs Mirrorless
Ada yang memilih kamera DSLR, ada yang condong ke kamera Mirrorless. Lalu, apa perbedaan, kelebihan dan kekurangannya?

Konten Kreator Perlu Tahu, Ini Mitos Seputar Algoritma Instagram
Instagram sebagai salah satu platform media sosial sudah digunakan jutaan orang di dunia. Tak sedikit konten kreator penasaran mengulik algoritma Instagram.

Apa Iya Mandi Malam Bisa Bikin Rematik? Simak Penjelasannya Menurut Para Ilmuan
Sebagian orang masih meyakini bahwa mandi malam bisa bikin rematik.

Tanda-tanda Kamu Sedang Kelelahan Mental, Kenali dan Atasi Sebelum Terlambat
Kelelahan mental adalah kondisi yang umum terjadi dalam kehidupan modern yang serba sibuk dan penuh tekanan.

Sakit Punggung Akibat Duduk Terlalu Lama? Cegah dengan Cara Ini
Sakit punggung akibat duduk terlalu lama adalah masalah umum yang dialami oleh banyak orang, terutama pekerja kantoran. Ini cara mencegahnya.

Hobi Berubah Jadi Ancaman, Dampak Buruk Bermain Game Bagi Kesehatan, Dari Kebugaran Hingga Kecanduan
Main game sungguh mengasyikan namun memiliki dampak buruk bagi kesehatan yang dapat membahayakan jika sudah kecanduan

Polresta Bandung Ciduk Dokter Gadungan Penjual Obat Aborsi, Pelaku Buka Layanan di Facebook
Polresta Bandung meringkus pria berinisial SM (30), seorang dokter gadungan yang diduga mengedarkan obat aborsi.

Polri Jamin Penyelenggaran Piala Dunia U-17 Berjalan Aman
Polri menjamin pelaksanaan Piala Dunia U-17 2023 dapat berjalan aman, tertib dan lancar. Aparat kepolisian telah menyiapkan pengamanan dan penjagaan dalam event

Momen Presiden Jokowi Jenguk Mantan Kepala BNPB Doni Monardo
Presiden Jokowi pada Selasa, 7 Novemeber 2023 pagi sekitar pukul 07.30 WIB membesuk mantan Kepala Badan BNPB Doni Monardo.

Di Forum Para Pemuka Agama untuk Perubahan Iklim, Gus Yahya Usulkan Strategi dan Upaya Selesaikan Konflik
Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH. Yahya Cholil Staquf menyerukan kepada para pemuka agama dunia agar peduli pada masalah kemanusiaan.

Truk Tronton Seruduk Gerbang Exit Tol Bocimi, Sopir dan Penumpang Tewas di Tempat
Truk tronton menabrak beton penyangga gerbang exit Tol Bocimi Desa Sundawenang, Kecamatan Parungkuda, Kabupaten Sukabumi, Selasa, 7 November 2023.

Alami Kebotakan Dini? Jangan Khawatir, Berikut 5 Cara Mengurangi serta Menghilangkan Rambut Rontok
Rambut rontok dapat mengakibatkan kebotakan dan jika dibiarkan akan membuat masa tumbuh rambut terhambat seumur hidup, simak 5 cara menguranginya

Minuman Dingin atau Air Es Bisa Bikin Gemuk, Mitos atau Fakta?
Sebagian orang masih mempercayai bahwa mengonsumsi air es alias minum minuman dingin bisa membuat tubuh gemuk.
