Panbers

5 Manfaat Jus Pisang yang Sebaiknya Jangan Anda Lewatkan!

Gres
Sabtu, 16 Dec 2023 17:36
    Bagikan  
5 Manfaat Jus Pisang yang Sebaiknya Jangan Anda Lewatkan!
freepik

Manfaat jus pisang untuk kesehatan tubuh.

INDONESIATREN.COM - Manfaat jus pisang sangatlah banyak, termasuk mampu menjaga kesehatan tulang.

Punya rasa yang manis alami, pengolahan jus pisang tidak perlu lagi pemanis seperti gula. Lagipula, manfaat jus pisang sudah cukup besar tanpa perlu tambahan manis.

Selain menjaga kesehatan tulang, manfaat jus pisang mengatur detak jantung dan tekanan darah.

Berikut berbagai manfaat jus pisang untuk kesehatan tubuh seperti dilansir dari berbagai sumber.

Baca juga: Kasus Covid-19 Naik Lagi di Indonesia, Ini 3 Manfaat Vaksin Booster Bagi Tubuh

1. Jaga Kesehatan Otak

Jus pisang mengandung vitamin B12 yang tinggi, tentunya kandugan tersebut dapat meningkatkan otak.

2. Pelihara Kesehatan Tulang

Kalium, magnesium, dan vitamin D ayng ada dalam jus pisang sangat diperlukan untuk kesehatan tulang.

3. Redakan Tekanan Darah

Kandungan potasium tinggi yang ada dalam jus pisang dapat membantu untuk mengontrol tekanan darah dan juga dapat menujrunkan darah tinggi.

Baca juga: Girls! Intip 5 Pengobatan Rumahan Efektif Atasi Siklus Menstruasi Tidak Teratur

4. Tingkatkan Kadar Energi

Jus pisang memilki kandungan gula yang banyak dan dapat memperoses tubuh menjadi sumebr energi.

Perlu kamu ketahui juga, bahwa satu buah pisang dapat memberikan energi fisik dan mental.

5. Jaga Kesehatan Mata

Jika kamu ruton mengkonsumsi jus pisang, akan memiliki penglihatan lebih terang dan sehat sampai tua.(*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Trending Hari Ini

  1. Info Lowongan Kerja