Panbers

Kembaran Duku, Ini Dia 6 Manfaat Buah Menteng

Gres
Kamis, 21 Dec 2023 00:06
    Bagikan  
 Kembaran Duku, Ini Dia 6 Manfaat Buah Menteng
tangkap layar @suduthijauku

Buah menteng yang mirip seperti buah duku, tetapi buah menteng mempunyai rasa asam.

INDONESIATREN.COMBuah menteng merupakan buah yang mirip sekalai dengan duku tetapi keduanya punya rasa yang sangat berbeda, dan buah duku mempunyai rasa yang manis, sedangkan buah menteng rasanya asam.

Buah menteng sendiri mempunyai nama ilmiahnya Baccaurea racemosa merupakan buah yang banyak ditemukan di daerah Sumatera dan Jawa.

Kulit dari buah menteng ini berwarna coklat kekuningan, dengan tekstur yang cukup tebal dan keras sedangkan dagingnya ada yang berwarna putih dan warna merah.

Sementara, buah menteng sekarang memang kurang populer dan sulit untuk ditemukan, buah khas Indonesia ini memiliki berbagai manfaat untuk kesehatan.

Baca juga: Beberapa Manfaat Buah Kecapi Untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui, Bisa Cegah Cegah Penyakit Kanker?

Tentunya, berbagai nutrisi yang terkandung di dalam buah menteng ini seperti protein, karbohidrat, kalsium, dan fosfor, dan juga buah ini mengandung air serat, lemak, dan juga zat besi.

Dari banyak nya kandungan nutrisi tersebut, ada beberapa manfaat dari buah menteng yang dapat diperoleh sebagai berikut.

  1. Menurunkan berat badan

Kandungan protein yang tinggi di dalam buah menteng bisa menurunkan berat badan, karena protein dalam buah bisa mengurangi nafsu makan.

Baca juga: Perlu Diingat, Kata dr Zaidul Akbar Ini Bahaya Pemanis Buatan, Masih Berani Konsumsi?

  1. Mengatasi rambut rontok

Dalam buah menteng terdapat kandungan flavonoid dari ekstrak ini yang dioleskan ke kulit kepala sehingga bisa mempercepat pertumbuhan rambut dan memperbaiki rambut rusak.

  1. Meningkatkan massa otot

Buah menteng merupakan bisa meningkatkan massa otot, karena buah ini mengandung protein yang cukup tinggi.

  1. Menguatkan tulang

Dalam buah menteng yang memiliki kalsium yang sangat tinggi bisa menguatkan tulang. Maka dari itu kalsium merupakan zat yang ditemukan pada tulang.

Baca juga: Persib Masuk Final Setelah Kalahkan Persija Di Nusantara Open 2023, Maung Ngora Bakal Lawan Bhayangkara

  1. Menurunkan tekanan darah

Buah menteng dikenal akan jumlah protein yang tinggi, karena asupan protein dan rendah lemak terbukti dapat menurunkan tekanan darah, sehingga cocok dikonsumsi penderita hipertensi.

  1. Mencegah kanker

Buah menteng juga bisa mencegah kanker karena kandungan antioksidan mampu menangkal dampak buruk radikal bebas yang bisa memicu terjadinya kanker. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Trending Hari Ini

  1. Info Lowongan Kerja

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"