Panbers

4 Manfaat Buah Durian yang Baik Untuk Kesehatan Tubuh, Bisa Mencegah Penuaan Dini, Gak Percaya? Yuk simak

Gres
Rabu, 3 Jan 2024 05:49
    Bagikan  
4 Manfaat Buah Durian yang Baik Untuk Kesehatan Tubuh, Bisa Mencegah Penuaan Dini, Gak Percaya? Yuk simak
Freepik

Durian juga mengandung banyak vitamin B1, vitamin B2, vitamin C, kalsium, kalium dan fosfor.

INDONESIATREN.COMSiapa yang tidak kena dengan buah durian?, berasal dari pohon yang tumbuh subur di daerah tropis, buah durian tersebar luas di kawasan Asia Tenggara, termasuk di Indonesia.

Nama durian diambil dari ciri khas kulit buahnya yang keras dan berlekuk tajam keras, sehingga lebih menyerupai duri pada setiap bagian permukaan kulit buahnya.

Buah Durian identik dengan aromanya yang khas serta memiliki biji yang cukup besar dalam setiap lapisan daging buah yang berwarna kuning, kaya akan nutrisi yang baik untuk tubuh.

Adapun nutrisi yang terkandung dalam buah durian diantaranya vitamin B1, vitamin B2, vitamin C, kalsium, kalium dan fosfor.

Baca juga: Jisoo BLACKPINK Dikabarkan Gabung ke Blisoo, Agensi Kakaknya untuk Urusi Solo Karier

Sehingga, dari kandungan nutrisi tersebut, dilansir dari  kanal Youtube kunci sehat, buah durian memiliki beberapa manfaat yang wajib diketahui, yaitu:

  1. Sumber energi

Dalam 100 gram buah durian memberikan sekitar 28 persen dari kebutuhan karbohidrat harian.

Karena durian mengandung karbohidrat yang cukup, durian dapat membantu untuk meningkatkan energi.

Dengan mengkonsumsi durian, akan memberi tambahan energi dan mengurangi kelelahan serta keletihan.

Baca juga: Beredar Rekaman Video Detik-Detik Gempa Bumi Guncang Kabupaten Sumedang, Begini Tanggapan Netizen

  1. Anti depresi

Durian secara alami kaya akan vitamin B6 yang penting untuk produksi serotonin. Hormon serotonin berfungsi untuk memberi perasaan yang nyaman dan senang.

Selain itu buah durian mengandung tryptophan dan asam amino, yaitu senyawa yang dapat membuat orang mudah tidur secara alami yang memetabolisasikan hormon melatonin serta serotonin, sehingga buah ini baik untuk mengatasi depresi.

  1. Baik untuk tulang

Durian mengandung kalsium, kalium, fosfor dan vitamin B yang berguna untuk menjaga kesehatan tulang dan gigi.

Kalsium sangat penting untuk perkembangan, pertumbuhan dan pemeliharaan tulang.

Baca juga: Hp OPPO Reno11 Series Siap Rilis di Pasar Global, Kapan?

  1. Mencegah penuaan dini

Durian mengandung vitamin C dan antioksidan yang dapat membantu menjaga stres oksidatif yang ditimbulkan oleh radikal bebas.

Semakin rendah tingkat stres oksidatif maka semakin lambat proses penuaan.

Selain itu, kadar air yang tinggi dalam durian dapat mengurangi kekeringan dan munculnya garis-garis halus. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"