Sambut Lebaran 2024, Hino Gelar 18 Titik Posko Siaga Di Jawa Dan Sumatra

Selasa, 26 Mar 2024 11:30
    Bagikan  
Sambut Lebaran 2024, Hino Gelar 18 Titik Posko Siaga Di Jawa Dan Sumatra

INDONESIATREN.COM - PT Hino Motor Sales Indonesia (HMSI) kembali menyiapkan Posko Lebaran untuk membantu kelancaran dan keamanan armada PO Bus, selama arus mudik 2024. Sebanyak 18 titik akan dihadirkan Hino, dan tersebar di sepanjang jalan utama yang membentang antara Sumatera Utara hingga Jawa Timur.

Di Sumatera, posko tersebar di HMSI Branch, Jl. Medan-Lubuk Pakam Km. 24, Tanjung Morawa; Rumah Makan (RM) Umega, Kabupaten Dharmasraya, Sumatera Barat; RM Simpang Raya Bayung Lencir, Jambi; RM Musi Indah, Banyuasin, Sumatera Selatan; dan RM Siang Malam, Lampung.

Sebanyak 18 titik dihardirka Hino menyipakan Posko Lebaran untuk membantu kelancaran dan keamanan armada PO Bus selama arus mudik 2024.

Di wilayah Banten dan Jawa Barat, posko tersedia di RM Menanti, Merak; HMSI Jatake, Jl. Gatot Subroto Km. 8,5, Tangerang; Dealer Hino Cakung, Jl. Raya Bekasi Km. 22; Dealer Hino Cikampek, Jl. Jenderal Sudirman, Kota Baru; Dealer Hino Jl. Raya Rancaekek Km. 26; RM Selamet Rahayu, Rajapolah, Tasikmalaya; Rest Area Km. 102, Subang; dan RM Aroma, Cirebon.

Sedangkan di Jawa Tengah dan Jawa Timur, posko berada di RM Lestari, Kebumen; RM Sari Rasa, Weleri; Dealer Hino Solo, Jl. Raya Kertasura Km. 5; RM Duta, Ngawi; dan Dealer Hino Surabaya, Jl. Raya Kletek.

Baca juga: Pengumuman SNBP 2024, Begini Cara Cek, Syarat, Beserta Linknya

Di seluruh posko tersebut, akan hadir senantiasa tiga mekanik siaga, selama 24 jam penuh, mulai tanggal 4-15 April 2024.

Di posko bertajuk “Mudik Ceria, Penuh Makna” ini juga dibuka kontak layanan darurat ke dealer terdekat, atau ke Hino Call Center di nomor 0800-100-4455, atau Whatsapp 0815-1900-1900.(*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Puluhan Warga Kabandungan Sukabumi Keracunan Massal Usai Hajatan
Wujudkan Dukungan Bagi Timnas Indonesia, Bupati Sukabumi Gelar Nobar Akbar di Grand Sulanjana
Dukung Timnas Indonesia, Kemenpora dan Kemendagri Imbau Instansi Pemerintah Gelar Nobar
Stadion di Qatar Selalu Penuh Saat Timnas Indonesia Berlaga, Ternyata Ini Rahasianya
Ikhlaskan Kekalahan Timnas-nya, Korsel Dukung Indonesia Lolos ke Final Piala Asia U-23 dan Olimpiade 2024
14 Jam Jelang Kick-Off Indonesia vs Uzbekistan: Berharap Kembali “Tuah” Abdullah bin Khalifa
Ternyata, di Balik Kebugaran Fisik Pemain Timnas Indonesia, ada Choi Ju-Young, Siapa Dia?
MNC Larang Nobar Piala Asia U-23 dengan Dalih Hak Siar, KPID Jabar: Boleh, Asal Tidak Dikomersilkan
Siswa Calon Polisi ini Punya Nama Unik: Real Madrid, ini Identitasnya
Gempa Sabtu Malam, 1 Rumah Warga di Desa Cidahu Sukabumi Roboh dan Tak Bisa Dihuni Lagi
Tampil Bagus di Piala Asia U-23 2024, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia Pujaan Gadis Sukabumi
Pakai Knalpot Brong, 29 Sepeda Motor Diamankan Polres Sukabumi Kota
Kelahiran Indonesia, Pesepakbola ini Malah Bela Qatar, dan Kini Gagal Ikut Piala Asia U-23 2024
Festival Silat Syawal, Ribuan Pesilat dan Pendekar Adu Ketangkasan di Ponpes Dzikir Al Fath Sukabumi
Gempa Magnitudo 6,5 Guncang Garut, Terasa Hingga Sukabumi
Akhir Pekan di Pantai Citepus Palabuhanratu: Menikmati Debur Ombak dan Ikan Layur Bakar Pak Aji
Lama Sakit, Penyair Kelahiran Sukabumi Joko Pinurbo Meninggal Dunia
Vietnam Kalah 0-1 dari Irak, Indonesia Jadi Satu-Satunya Wakil Asia Tenggara di Piala Asia U-23 2024
18 Juni 1975, Saat Indonesia Terakhir Menang Atas Korsel, Usia STY Baru 4 Tahun
Reuni Akhir Pekan: Mau Obrolkan Kekonyolan Atau Pamer Kekayaan dan Jabatan?