Panbers

Belum Cukup Setahun, Stasiun Kereta Cepat Jakarta Bandung Halim Bocor, Diduga Akibat Hujan Deras

Nusantara
Senin, 6 Nov 2023 14:37
    Bagikan  
Belum Cukup Setahun, Stasiun Kereta Cepat Jakarta Bandung Halim Bocor, Diduga Akibat Hujan Deras
X/txtdrjkt

Stasiun Kereta Cepat Jakarta-Bandung Halim nampak sudah bocor padahal belum cukup satu tahun, diduga akibat dari hujan deras

INDONESIATREN.COM - Belum genap setahun, pemandangan stasiun Kereta Cepat Jakarta Bandung (KCJB) Halim bocor sudah beredar viral di media sosial diduga akibat hujan deras Sabtu, 4 November 2023.

Limpahan deras air hujan tampak menerobos atap bangunan di beberapa lokasi dan menggenangi stasiun.

“Belum genap satu tahun Kereta Cepat Halim sudah bocor,” demikian keterangan dalam video.

Terkait hal tersebut, GM Corporate Scretary PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) Eva Chairunisa menegaskan tidak ada kerusakan maupun area yang tergenang dalam Stasiun Kereta Cepat Halim. Pelayanan stasiun juga tidak terganggu.

Baca juga: Kebakaran Jatibening Bekasi Diakibatkan oleh Seorang Bocah Main Korek Api, Rumah Ludes Dilahap Si Jago Merah

Video kebocoran yang beredar berada di sisi tangga, bukan di dalam stasiun.

“Adapun visual lain yang menggambarkan adanya limpahan air di sisi tangga bukan berada di dalam stasiun, tapi di area luar lobi kedatangan sisi selatan. Limpahan air berasal dari saluran air yang tidak mampu menahan debit air karena intensitas hujan yang sangat tinggi,” jelasnya.

Pihaknya telah berkoordinasi dengan WIKA selaku kontraktor untuk segera melakukan investigasi dan menangani kerusakan yang terjadi.

Baca juga: Warga Jatinegara Dihebohkan Kemunculan Ular Piton Berukuran Besar Saat Banjir, Warganet: Santai Dulu Ga Sih

“Minggu 5 November 2023 kondisi cuaca cerah dan pelayanan di Stasiun Kereta Cepat Haim juga berlangsung normal. Pihak WIKA Konstruksi juga sudah mulai melakukan perbaikan pada saluran air sisi luar stasiun yang terdampak hujan lebat kemarin dan diharapkan bisa selesai dalam waktu dekat,” imbuhnya.

Gimana pendapat kalian?

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Trending Hari Ini

  1. Info Lowongan Kerja

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"