Panbers

Paparkan Visi Misi di Debat Cawapres 2024, Gibran: Indonesia Jadi Raja Energi Hijau Dunia

Nusantara
Jumat, 22 Dec 2023 20:34
    Bagikan  
Paparkan Visi Misi di Debat Cawapres 2024, Gibran: Indonesia Jadi Raja Energi Hijau Dunia
YouTube/Najwa Shihab

Gibran Rakabuming berjanji akan buat Indonesia menjadi raja energi hijau.

INDONESIATREN.COM - Calon wakil presiden (cawapres) nomor urut 2, Gibran Rakabuming Raka mengungkapkan bahwa Indonesia akan menjadi raja energi hijau dunia.

Hal ini diungkapkan Gibran ketika menyampaikan Visi Misi dalam Debat Kedua Calon Presiden dan Wakil Presiden di JCC, Jakarta pada 22 Desember 2023.

"Suatu saat nanti, Indonesia akan menjadi raja energi hijau dunia," ujar Gibran.

Gibran menjelaskan caranya dengan melakukan pengembangan biodiesel dan bioavtur dari sawit serta bioetanol dari tebu sekaligus untuk kemandirian produksi gula nasional.

Baca juga: Visi Misi Debat Cawapres Pemilu 2024, Mahfud MD: Korupsi Terjadi Secara Besar-besaran!

Selain itu, Gibran juga berjanji akan mengeluarkan Indonesia dari negara berpenghasilan menengah atau middle income trap.

"Indonesia ini negara besar, kita harus mampu keluar middle income trap," ujarnya.

Cara yang dapat mengeluarkan Indonesia dari middle income trap adalah dengan menaikkan nilai tambah dalam negeri.

Lebih lanjut, Gibran menerangkan bahwa kondisi ekonomi global sedang gonjang-ganjing karena adanya resesi.

Baca juga: Cak Imin Ucapkan Selamat Hari Ibu, Anies Ingin Wujudkan Pemerintahan Berlegitimasi

"Kita akan lanjutkan hilirisasi, bukan hanya hilirasis tambang saja, tetapi juga pertanian, perikanan, dan digital," tuturnya. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"