Panbers

Peringati Hari Anti Korupsi Sedunia 2024, Kajati Jabar Gelar Perlombaan Paduan Suara “Mars Korps Adhyaksa”

Kamis, 12 Dec 2024 13:30
    Bagikan  
Peringati Hari Anti Korupsi Sedunia 2024, Kajati Jabar Gelar Perlombaan Paduan Suara “Mars Korps Adhyaksa”
Penkumhumas Kejati Jabar

Kajati Jabar berikan penghargaan bagi pemenang lomba

INDONESIATREN.COM - Kepala Kejaksaan Tinggi Jawa Barat (Kajati Jabar), Katarina Endang Sarwestri, S.H.,M.H., pada Rabu, 11 Desember 2024, menggelar Perlombaan Paduan Suara bagi CPNS dari seluruh Kejaksaan Negeri (Kejari) se-Jabar. Lomba menyanyikan lagu “Mars Korps Adhyaksa” ini dilaksanakan dalam rangka peringatan Hari Anti Korupsi Sedunia, dan berlangsung di Aula R. Soeprapto Lt. 8 Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jabar, Jalan L.L.R.E Martadinata Nomor 54, Kota Bandung.

Tujuan Perlombaan Paduan Suara ini adalah untuk menguji kemampuan vokal dan kekompakan tim, serta membentuk dan menguatkan nilai-nilai kebersamaan, disiplin, dan semangat kerja sama antar para CPNS Kejaksaan. Sebagai calon aparatur sipil negara, keterampilan bekerjasama dalam tim adalah salah satu modal penting dalam menjalankan tugas dan tanggung jawab di masa depan.

undefinedundefinedundefinedundefinedundefinedundefinedLomba dilaksanakan dalam rangka peringatan Hari Anti Korupsi Sedunia 2024

Baca juga: Bencana Alam Landa Sukabumi, Relawan Kroscek Gelar Aksi Galang Dana di Jalan Siliwangi Cibadak

Melalui kegiatan ini, Kajati Jabar berharap, para peserta tidak hanya berlomba untuk meraih prestasi, namun juga mempererat tali silaturahmi dan menanamkan semangat sportivitas. Menang atau kalah, yang terpenting adalah proses belajar, kerjasama, dan kebersamaan yang dibangun saat ini.

undefinedundefinedundefinedundefinedundefinedundefinedKajati Jabar bersama para pemenang lomba

Sebagai apresiasi atas dedikasi dan kerja keras CPNS Kejaksaan, Kejati Jabar memberikan penghargaan bagi para pemenang Perlombaan Paduan Suara menyanyikan lagu “Mars Korps Adhyaksa” ini, yaitu kepada:

Baca juga: Buka Rakerda Wilayah Hukum Kejati Jabar 2024, Kajati Jabar Harap Kajari Kreatif- Positif-Inovatif-Konstruktif

- Juara 1 Kejaksaan Negeri Purwakarta

- Juara 2 Kejaksaan Tinggi Jawa Barat

- Juara 3 Kejaksaan Negeri Kabupaten Tasikmalaya

- Juara Harapan 1 Kejaksaan Negeri Kabupaten Cirebon. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"