Panbers

Mirip Yamaha Nmax, Motor Listrik Yamaha E01 Jadi Incaran Berkat Membawa Berbagai Keunggulan, Harga Berapa?

Jumat, 1 Dec 2023 17:01
    Bagikan  
Mirip Yamaha Nmax, Motor Listrik Yamaha E01 Jadi Incaran Berkat Membawa Berbagai Keunggulan, Harga Berapa?
Instagram/@yamahamotorbali

Yamaha E01 merupakan motor listrik yang tampil mirip Nmax dengan berbagai keunggulan.

INDONESIATREN.COM - Beberapa waktu lalu, Yamaha meluncurkan motor listrik terbarunya yang diberi nama Yamaha E01.

Yamaha E01 ini hadir dengan membawa performa unggul berkat adanya baterai Lithium Ion berkapasitas 4,9 kWh.

Tak hanya itu saja, motor listrik Yamaha E01 ini disematkan motor power 8,1 kWh pada 5000 rpm dengan torsi 30,2 Nm pada 1850 rom.

Berkat adanya perpaduan tersebut, pengguna akan dimanjakan dengan pengelaman berkendara yang menyenangkan.

Baca juga: 5 Manfaat Tahu untuk Kesehatan Tubuh, Nomor 4 Cocok bagi yang Sedang Diet

Terlebih dengan adanya perpaduan tersebut, Yamaha E01 dapat menempu jarak hingga 130 km dengan kecepatan 60 km/jam.

Dengan jarak tempuh yang jauh, motor listrik ini tentunya cocok dipilih untuk Anda yang menggunakannya setiap hari.

Kemudian, Yamaha E01 ini juga membawa tiga mode berkendara, yaitu Eco, Standar, dan Power.

Mode standar yang ada pada motor listrik ini dapat memberikan keseimbangan antara efisiensi energi dan performa.

Baca juga: Kenal Lebih Dekat dengan Motor Listrik Lokal Virgo 1.2, Sekali Cas Tempuh Jarak dari Jakarta Sampai Cianjur

Untuk mode eco dapat menawarkan prioritas pada efisiensi serta mengoptimalkan jarak tempuh.

Sementara mode power akan memberikan performa penuh untuk memberikan pengalaman berkendara yang menyenangkan.

Lebih lanjut, motor listrik ini memiliki tampilan modern dan stylish mirip Yamaha Nmax.

Bukan hanya itu saja, Yamaha E01 ini juga tentunya membawa berbagai fitur canggih agar pengguna lebih dibuat nyaman.

Baca juga: Tawarkan Performa Andal, Honda Giorno Saingi Motor Matic Lain yang Bergaya Klasik di Kelasnya

Yamaha E01 membawa tiga jenis tipe charging, yakni protable charging untuk mengisi daya diperjalanan, normal charging untuk pengisian regule, dan fast charging.

Kemudian motor listrik Yamaha E01 ini dapat terhubung dengan ponsel pengendara sehingga nantinya pengguna dimudahkan untuk mengecek berbagai informasi mengenai kendaraan.

Membawa berbagai keunggulan, motor listrik Yamaha E01 dijual dengan harga sekitar Rp64 jutaan. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Trending Hari Ini

  1. Info Lowongan Kerja

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"