Panbers

Duel HP Flagship Samsung Galaxy S22 Ultra dan Asus Zenfone 9, Mana Pilihan Anda?

Jumat, 1 Dec 2023 18:25
    Bagikan  
Duel HP Flagship Samsung Galaxy S22 Ultra dan Asus Zenfone 9, Mana Pilihan Anda?
Shopee

Perbandingan tampilan HP flagship Samsung Galaxy S22 Ultra dan Asus Zenfone 9.

INDONESIATREN.COM - Berikut perbandingan spesifikasi HP flagship Samsung Galaxy S22 Ultra dan Asus Zenfone 9.

Ulasan perbandingan Samsung Galaxy S22 Ultra dan Asus Zenfone 9, sebagai acuan apabila Anda hendak membeli HP flagship.

HP flagship Samsung Galaxy S22 Ultra dan Asus Zenfone 9 dibandingkan berdasarkan aspek spesifikasi, fitur, dan harga/

Dilansir Indonesia Tren dari berbagai sumber, berikut perbandingan Samsung Galaxy S22 Ultra dan Asus Zenfone 9.

Baca juga: Desainnya Mirip Vespa! Kredit KOOL Kirana Ternyata Murah Banget, Angsurannya Cuma 300 Ribuan

1. Layar

Layar Samsung Galaxy S22 Ultra menggunakan panel Dynamic AMOLED 2x dan teknologi Vision Booster yang mampu mencapai warna 1750nits dan refresh rate 120Hz.

Sementara layar Asus Zenfone 9 menggunakan panel Super AMOLED ukuran 5.9 inci, refresh rate 120 Hz resolusi 1080 x 2400 piksel yang sudah dilindungi Corning Gorilla Glass Victus.

2. Dimensi Bodi

Dimensi body Galaxy S22 Ultra memiliki tinggi 75,6 mm, lebar 161,5 mm dan bobot 228 gram menggunakan rangka Alumunium, dan bagian depan dilindungi Gorilla Glass Victus+.

Beralih ke Asus Zenfone 9, memiliki tinggi 146.5 mm, lebar 68.1 mm, dan dengan berat 169 gram.

Baca juga: Update Harga Terbaru OPPO A57, HP Murah dengan Memori Internal 128 GB, Sekarang Cuma 1 Jutaan?

3. Kamera

Samsung Galaxy S22 Ultra memiliki kamera depan 40 MP, dan kamera belakang dengan wide 108 MP, kamera telefoto 10 MP (optical zoom 3x)kamera ultra wide 12 MP, dan kamera telefoto 10 MP (optical zoom 10x).

Unggul dalam kamera, HP ini bisa merekam video hingga 8K@24fps, gyro-EIS, Super Steady video, HDR10+, stereo sound rec.

Pada kamera depan Asus Zenfone 9 beresolusi 12 MP Sony IMX663 flagship sensor yang bisa merekam video hingga 4K@30fps.

Sedangkan kamera belakang memiliki dua lensa, yakni 12MP (Ultrawide) Sony IMX363 flagship sensor mampu merekam video hingga 8K@24fps, gyro-EIS dan kamera utama 50 MP (wide) Sony® IMX766 flagship sensor.

Baca juga: Dilengkapi Kamera Profesional, Berikut Spesifikasi HP Xiaomi 13T Beserta Harganya

4. Dapur Pacu

Samsung S22 Ultra menggunakan chipset Snapdragon 8 Gen 1 berteknologi fabrikasi 4 nm. CPU Octa-core (1x3.00 GHz Cortex-X2 & 3x2.50 GHz Cortex-A710 & 4x1.80 GHz Cortex-A510).

Sedangkan Asus Zenfone 9 menggunakan Chipset Qualcomm Snapdragon 8+ Gen 1 berkecepatan CPU Octa-core (1x3.19 GHz Cortex-X2 & 3x2.75 GHz Cortex-A710 & 4x1.80 GHz Cortex-A510).

5. Fitur

Punya kualitas jempolan, Samsung Galaxy S22 Ultra memiliki fitur Fingerprint (ultrasonik, di bawah permukaan layar), kompas, barometer, NFC, akselerometer, cahaya, giroskop, proksimitas, Samsung DeX, Samsung Wireless DeX, Bixby, Samsung Pay, Speaker stereo, disetel oleh AKG, dan Audio resolusi tinggi 32-bit/384kHz.

Baca juga: Miris! Komplotan Remaja asal Deli Serdang Diduga Colong Bensin Eceran di Pinggir Jalan

Adapun fitur Asus Zenfone 9, antara lain Fingerprint (samping), akselerometer, NFC, Audio resolusi tinggi 32-bit/384kHz, cahaya, giroskop, proksimitas, kompas, Speaker stereo, dan OZO Audio Noise Reduction Technology.

Beralih ke harga, Samsung Galaxy S22 Ultra dibanderol mulai harga Rp10 juta dengan empat pilihan warna Phantom Black, Phantom White, Green, Burgundy.

Berbeda dengan Asus Zenfone 9 yang memiliki harga yang lebih murah yakni dimulai senilai Rp6 jutaan dengan empat pilihan warna Midnight Black, Moonlight White, Sunset Red dan Starry Blue.(*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"