Panbers

Gausah Bingung! Ini Perbandingan Kamera, Penyimpanan dan Dapur Pacu Samsung Galaxy S23 dan S23 FE

Sabtu, 2 Dec 2023 10:48
    Bagikan  
Gausah Bingung! Ini Perbandingan Kamera, Penyimpanan dan Dapur Pacu Samsung Galaxy S23 dan S23 FE
marketplace/shopee

Perbandingan Samsung Galaxy S23 dan Samsung Galaxy S2 FE.

INDONESIATREN.COMSeperti diketahui, banyak sekali varian smartphone samsung yang ditawakan ke konsumen, untuk memenuhi kebutuhannya dalam beraktivitas.

Septi halnya smartphone Samsung Galaxy S23 dan Samsung Galaxy S23 FE yang mempunyai beberapa perbandingan spesifikasi yang patut diketahui bagi calon pembeli telepon pintar asal Korea ini.

Tahun 2023, Samsung telah mengeluarkan smartphone terbaru Samsung Galaxy S23, tapi tak berselang lama perusahaan teknologi itu merilis Samsung S23 FE dengan harga yang lebih murah.

Maka, jelas terdapat beberapa perbedaan dari kedua smartphone yang dirilis, terutama pada teknologi kamera, penyimpanan dan spesifikasi lainnya dari Samsung Galaxy S23 dan Samsung Galaxy S23 FE.

Baca juga: Jadwal Liga 1 2023-2024 Persib vs PSM Makassar: Misi Balas Dendam Pangeran Biru ke Juku Eja

Untuk mengetahui perbedaan spek lebih dalam terkait kedua jenis HP ini, berikut adalah beberapa teknologi yang diterapkan pada Samsung Galaxy S23 dan Samsung S23 FE.

Untuk kamera Samsung Galaxy S23 memiliki tiga jenis lensa pada bagian belakang yang berkapasitas 50.0 MP + 10.0 MP + 12.0 MP.

Sedangkan kamera selfi memiliki kapasitas 12.0 MP dan dapat merekam video beresolusi UHD 8K (7680 x 4320) @30fps.

Dari segi baterai Samsung Galaxy S23, memiliki kapasitas 3.900 mAh dengan fast charging 25W.

Baca juga: Buktikan Tidak Bermusuhan, Aaliyah Massaid dan Fuji Foto Bareng

Smartphone ini didukung oleh Chipset Snapdragon 8 Gen 2 dengan layar berukuran 6,1 inchi bermaterial layar Dynamic AMOLED 2X.

Dengan layar itu akan memberikan resolusi FHD+ dan refresh rate 120Hz. Dilihat dari dari penyimpanan dilengkapi dengan RAM 8 GB dengan dua pilihan memori internal 128/256 GB.

Harga  Samsung Galaxy S23 ini dibanderol Rp12.999.000 untuk 8/128GB dan Rp13.999.000 untuk ram 8/256GB dengan enam pilihan warna yakni lavender, cream, green, lime, phantom black, dan dan Graphite.

Sedangkan Samsung Galaxy S23 FE memiliki spek yang lebih sederhana dibandingkan Galaxy S23.

Baca juga: Daftar Pemeran Film Sweet Home 2 di Netflix: Song Kang hingga Park Gyu-young

Kamera utama Galaxy S23 FE memiliki 3 lensa utama berkapasitas 50.0 MP + 12.0 MP + 8.0 MP dan kamera selfi berkapasitas 10.0 MP yang didukung Optical Zoom at 3x , Digital Zoom up to 30x dengan resolusi UHD 8K (7680 x 4320) @24fps.

Samsung Galaxy S23 FE ini memiliki kapasitas baterai 4.500 mAh.

Smartphone ini didukung chipset Exynos 2200 yang diproduksi langsung oleh Samsung sendiri dan dilengkapi dengan material layar Dynamic AMOLED 2X.

Galaxy S23 FE juga memberikan resolusi FHD+ dan refresh rate 120Hz dengan penyimpanan RAM 8 GB dan pilihan memori internal 128 GB.

Baca juga: Penanaman Ratusan Pohon Pule, Jalan Sudirman Bandung Akan Kembali Sejuk

Untuk harga Samsung Galaxy S23 FE dibanderol seharga  Rp8.999.000 untuk 8/128GB. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"