5 Kelebihan dan Kekurangan OPPO Reno8 T 4G, HP Midrange dengan RAM 8 GB dan Kamera 100 MP, Tertarik?

Minggu, 3 Dec 2023 12:07
    Bagikan  
5 Kelebihan dan Kekurangan OPPO Reno8 T 4G, HP Midrange dengan RAM 8 GB dan Kamera 100 MP, Tertarik?
gsmarena

Ini 5 kelebihan dan kekurangan HP OPPO Reno8 T 4G.

INDONESIATREN.COM - OPPO Reno8 T 4G dapat Anda pilih sebagai satu diantara HP midrange keren yang mengandalkan memori luas dan kamera ciamik. Berikut ini lima kelebihan dan kekurangan OPPO Reno8 T 4G.

Sejak perilisannya pada kuartal pertama di tahun 2023, OPPO Reno8 T 4G disambut dengan baik berkat rangkaian spesifikasi canggihnya.

Membicarakan spesifikasi, OPPO Reno8 T 4G menggunakan triple camera di belakang, dengan kamera utama 100 MP, mikroskop 2 MP, dan depth sensor 2 MP.

Sementara untuk memenuhi kebutuhan selfie para penggunanya, HP ini hadir dengan kamera depan berosulsi 32 MP.

Baca juga: Kredit Motor Scomadi Technica 200i Urban Ternyata Murah, Angsurannya Cuma 1 Jutaan, Lebih Keren dari Vespa?

Seperti yang telah disebutkan sebelumnya, selain kamera 100 MP, memori merupakan fitur unggulan OPPO Reno8 T 4G.

HP ini diberi kelengkapan RAM berkapasitas 8 GB yang dipadankan dengan memori internal seluas 256 GB untuk menyimpan berbagai file para penggunanya.

Selain itu, layarnya juga telah menggunakan panel bertekonologi AMOLED yang membentang seluas 6,43 inci dengan resolusi 1080 x 2400 piksel.

Kendati kantongi banyak fitur menawan, OPPO Reno8 T 4G tentunya memiliki beberapa kekurangan, yuk simak selengkapnya berikut ini.

Baca juga: Ini Cara Cerdik Agar Motor Aman dari Para Pencuri, Nomor 2 Sering Dilewatkan!

Kelebihan OPPO Reno8 T 4G

1. Memori luas
2. Kantongi segudang fitur fotografi
3. Bodi ringan dan tipis, cocok untuk dibawa kemana-mana
4. Desain ciamik
5. Kualitas layar bagus

Baca juga: Update Harga Terbaru Honda BeAT Street di Tahun 2023, Kantongi Spesifikasi Menarik dengan Desain Ciamik

Kekurangan OPPO Reno8 T 4G

1. Belum mendukung konektivitas 5G
2. Fast charging hanya 33 watt saja
3. Tidak memiliki sensor kamera ultrawide
4. Performa yang tergolong biasa saja jika dibandingkan dengan kompetitor lain di kelas yang sama
5. Varian warna yang sedikit

Bagaimana, apakah Anda tertarik untuk membeli HP ini?(*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Sambut Hari Bhayangkara ke-78, Polres Sukabumi Gelar Doa Lintas Agama Secara Virtual
Jumat Berkah Jelang Hari Bhayangkara ke-78, Polres Sukabumi Gelar Jalan Santai dan Senam Bersama
Jelang Hari Bhayangkara ke-78, Kapolres Sukabumi Kunjungi 3 Anggota yang Sedang Sakit
Kasus Teguk Minuman Beralkohol Kadar 70 Persen di Cisaat Sukabumi: Tiga Pemuda Meninggal Dunia
Sambut Hari Bhayangkara ke-78, Polres Sukabumi Kota Tanam Serentak 1.100 Bibit Pohon
Cegah Stunting, Polres Sukabumi Bersama IDI dan Dinkes Berikan Makanan Bagi 400 Anak
Gelar Baksos Serentak, Polres Sukabumi Kota Distribusikan 2.800 Paket Sembako
Gelar Baksos Sambut Hari Bhayangkara ke-78, Polres Sukabumi Bagikan 2.500 Paket Sembako
Teguk Minuman Beralkohol Kadar 70 Persen, Pemuda 25 Tahun di Cisaat Sukabumi Meninggal Dunia
Aksi Peduli Polsek Cikole: Kerja Bakti Bersihkan Puing-Puing Bekas Kebakaran Rumah Warga di Sukabumi
Anjangsana Jelang Hari Bhayangkara ke-78, Polres Sukabumi Kota Berikan Bansos dan Tali Asih
Jalan Kabupaten Longsor, Aktivitas Warga di 2 Kecamatan dan 3 Desa di Sukabumi Terancam Lumpuh Total
Jalan Alternatif di Pasir Jati Sukabumi Longsor, Arus Lalulintas Caringin-Cibadak PP Dialihkan
Respon Demo Mahasiswa Papua Soal Dugaan TPPU Plt Bupati Mimika, Kejagung Akan Teruskan ke Kejati Papua
Aksi Humanis Kapolres Sukabumi Kota: Kunjungi dan Bantu Warga Korban Kebakaran di Subangjaya
2 Bulan Sebelum Tengkorak Ditemukan, Warga Kampung Cioray Sukabumi Diteror Lalat Hijau
Kasus Penemuan Tengkorak di Sukabumi: Identitas Masih Gelap, Ada Uang Kertas di Celana
Jelang Hari Bhayangkara ke-78, Kapolres Sukabumi Kota Resmikan 3 Rumah Layak Huni
Cegah Praktek Judi Online, Kapolres Sukabumi Periksa Mendadak HP Personil Usai Apel Pagi
Tengkorak Manusia Ditemukan di Kampung Cioray Sukabumi, Diduga Berjenis Kelamin Perempuan