Panbers

Motor Matic Paling Murah di Pabrikannya! Yamaha Mio M3 125 Hadir dengan Corak Desain Keren, Harganya Segini

Selasa, 5 Dec 2023 17:45
    Bagikan  
Motor Matic Paling Murah di Pabrikannya! Yamaha Mio M3 125 Hadir dengan Corak Desain Keren, Harganya Segini
yamaha-motor.co.id

Tampilan motor matic Yamaha Mio M3 125 yang dijual dengan harga paling murah di pabrikannya.

INDONESIATREN.COM - Anda mencari motor matic paling murah dari pabrikan Yamaha? Tak perlu pusing, Yamaha Mio M3 125 jawabannya.

Dengan desain tampilan terbaru, Yamaha Mio M3 125 hadir mewarnai pasar otomotif di kelas motor matic dengan harga terjangkau.

Penasaran seperti apa spesifikasi motor matic Yamaha Mio M3 125? Simak uraiannya berikut ini yang dilansir Indonesia Tren dari laman resmi Yamaha Indonesia.

Secara tampilan, Yamaha Mio M3 125 hadir dengan desain baru yang lebih kokoh dan keren.

Baca juga: Mengenal Kampas Ganda pada Motor Matic: Jangan Dibiarkan Habis agar Tak Semakin Parah

Bodinya tampak berwarna-warni dengan perpaduan corak yang di-desain seapik mungkin.

Beberapa pilihan warna menarik yang disematkan pada motor matic Yamaha Mio M3 125 diantaranya Metallic Cyan, Metallic Yellow, Metallic Red, dan Metallic Black.

Yamaha Mio M3 125 hadir dengan teknologi mesin Blue Core 125cc yang efisien, bertenaga, dan tentunya handal.

Meski hadir dengan desain yang lebih keren dari versi-versi Mio sebelumnya, motor matic Yamaha ini memiliki body ramping sehingga memudahkan pengguna untuk mobilitas harian.

Baca juga: Tak Hanya Keren, Desain Motor Matic Yamaha Gear 125 Juga Bikin Nyaman Pengendara, Simak Detailnya

Corak dan desain yang terdapat pada motor matic Yamaha Mio M3 125 dihadirkan dengan striping baru yang bernuansa sporty dan dinamis, membuat gaya pengendara semakin terlihat trendy.

Untuk spesifikasi mesin, motor matic Yamaha Mio M3 125 dibekali dengan kapasitas 125 cc tipe SOHC, 4 langkah, dan berpendingin udara.

Mesin tersebut mampu menghasilkan tenaga kuda sebesar 7,0 kW pada 8.000 rpm dan torsi maksimal di angka 9,6 Nm pada 5.500 rpm.

Di bagian kaki-kakinya, motor matic Yamaha Mio M3 125 menggunakan suspensi teleskopik, ban 70/90-14 inci, dan sistem pengereman cakram.

Baca juga: Tampilannya Menarik, Ini Dia Sepeda Listrik Selis Sanur yang Menggunakan Mesin Hub Drive di Bagian Belakang

Sementara di bagian belakang, kendaraan dengan harga terjangkau ini menggunakan suspensi unit swing, ban 80/90-14 inci, dan sistem pengereman tromol.

Seperti yang disinggung sebelumnya soal harga, motor matic Yamaha Mio M3 125 dijual cukup murah.

Anda dapat membeli satu unit Yamaha Mio M3 125 dengan harga Rp17.405.000 OTR Jakarta. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"