Panbers

Segera Rilis, Bocoran Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy A93 5G: Hp Flagship Gak Nguras Dompet

Rabu, 3 Jan 2024 21:30
    Bagikan  
Segera Rilis, Bocoran Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy A93 5G: Hp Flagship Gak Nguras Dompet
samsung.com

Ilustrasi Samsung Galaxy A93 5G yang dikabarkan akan rilis.

INDONESIATREN.COMSamsung selalu berusaha menghadirkan inovasi terbaiknya di antara kompetitor yang semakin berlomba-lomba menjadi yang terbaik.

Perusahaan hp dengan brand ternama ini dikabarkan akan meluncurkan hp di kelas flagship dengan harga yang terjangkau.

Beredar sebuah rumor bahwa Samsung Galaxy A93 5G akan segera rilis dengan fitur yang canggih dan menjadikan hp untuk menambah pengalaman mewah bagi pengguna tanpa harus mengeluarkan budget besar.

Melansir dari laman Specifications Pro, Samsung Galaxy A93 5G ditenagai oleh chipset Exynos 1400 (7nm).

Baca juga: Spesifikasi Hp Xiaomi Redmi Note 12, Tampil Menarik dan Pakai Chipset Canggih, Ini Harganya

Prosesor itu akan dipadukan dengan RAM yang sudah cukup besar 8 GB dan penyimpanan internal dari 128 GB hingga 1 TB.

Layar yang digunakan hp ini yakni dengan panel layar Super AMOLED berukuran 6,7 inci dengan resolusi 1080 x 2400 piksel.

Untuk perlindungan layar juga sudah dilengkapi dengan lapisan Corning Gorilla Glass, rasio layar 89,2% dengan kecepatan refresh rate 120 Hz HDR 10.

Dalam urusan fotografi, Samsung tidak pernah mengabaikan hal ini. Samsung Galaxy A93 5G sudah dibekali dengan empat buah kamera utama 200 MP, 8 MP telefoto, 8 MP ultrawide, 2 MP untuk sensor depth.

Baca juga: Pilih Mana Redmi Note 11 atau Redmi Note 11 Pro? Cek Spesifikasi Beserta Harganya

Fitur yang melengkapi kamera belakang seperti LED flash, HDR dan panorama. Sementara, untuk kamera depan juga sudah cukup besar 32 MP dan fitur HDR.

Dengan baterai yang sudah dibekali cukup besar yakni 5000 mAh, dipastikan pengguna bisa memakai hp ini tanpa harus takut kehabisan daya dengan cepat.

Pengisian daya dengan fitur fast charging juga memungkin pengguna mengisi daya lebih efisien yakni 45 W.

Terkait bodi luarnya, Samsung Galaxy A93 5G memiliki ukuran 163.7 x 76.1 x 7.6 mm dengan bobot berat 188 gram. Hp canggih ini menawarkan tiga varian warna yakni Black, White dan Green.

Baca juga: Performa Gak Kalah Keren dari Hp Lain di Kelasnya, Intip Harga dan Spesifikasi Asus ROG Phone 6D

Harga yang dibanderol untuk Samsung Galaxy A93 5G 770 USD atau sekitar Rp5 jutaan. Hingga saat ini, belum ada informasi resmi terkait tanggal rilis hp flagship ini.(*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"