INDONESIATREN.COM - Jika punya budget terbatas, tampaknya hp OPPO A16 bisa memenuhi kebutuhan Anda.
Dilansir Indonesiatren dari situs OPPO, hp OPPO A16 mengandalkan chipset MediaTek Helio G35 sebagai penggerak.
Chipset tersebut mudah Anda jumpai pada beberapa ponsel keluaran 2023.
Sementara hp OPPO A16 memiliki tinggi 163.8mm, lebar 75.6mm. ketebalan 8.4mm dan berat 190 gram.
Kamera utama ponsel ini mengandalkan tiga lensa, masing-masing beresolusi 13 MP (wide), 2 MP (mono), dan 2 MP (macro).
Pada bagian kamera depan, hp OPPO A16 menggunakan single kamera beresolusi 8 MP dan perekam video hingga 1080p 30fps.
Smartphone OPPO A16 didukung dua pilihan RAM 4 GB dan 3 GB. Tentu, varian 4 GB lebih unggul.
Berbicara daya tahan, ponsel ini ditopang baterai berkapasitas 5000 mAH. Sayangnya, tidak ada dukungan teknologi fast charging.
Baca juga: HP Murah Cuma Rp1 Jutaan, Intip Spesifikasi Lengkap HP POCO C65, Dibekali RAM 16 GB Lho!
Saat ini, OPPO membuka penawaran harga varian OPPO A16 RAM 3 GB/32 GB sebesar Rp1.999.000.
Adapun varian RAM 4 GB/64 GB berharga Rp2.4999.000. Tertarik?(*)