Panbers

Lomba Pustaka Sambut Bulan Bahasa dan Hari Sumpah Pemuda, SMKN 1 Cibadak Sukabumi Borong Gelar Juara

Senin, 28 Oct 2024 13:56
    Bagikan  
Lomba Pustaka Sambut Bulan Bahasa dan Hari Sumpah Pemuda, SMKN 1 Cibadak Sukabumi Borong Gelar Juara
Hendi Suhendi

Seorang peserta yang raih gelar juara

INDONESIATREN.COM - Bertepatan dengan Bulan Bahasa dan peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96, Senin, 28 Oktober 2024, Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri 1 Cibadak, Kabupaten Sukabumi, berhasil memborong gelar juara dalam Lomba Pustaka Antar Sekolah Tingkat Kabupaten Sukabumi, yang dilaksanakan di SMKN 1 Cibadak, Jalan Al Muwahhidin, Kelurahan Karangtengah, Kecamatan Cibadak, Kabupaten Sukabumi.

Dalam lomba itu, terdapat sejumlah kategori yang dipertandingkan, yakni lomba membuat puisi, lomba membuat poster manual, lomba membuat cerita pendek (cerpen), serta lomba stand-up komedi.

undefinedIwan, Kepala SMKN 1 Cibadak

Baca juga: Tes SKD Kejaksaan 2024, Kajati Jabar Imbau Peserta Jangan Tertipu Oknum Janjikan Kelulusan dengan Imbalan Uang

Dari keseluruhan lomba itu, SMKN 1 Cibadak menyapu habis seluruh gelar juara yang diperebutkan para siswa sekolah se-Kabupaten Sukabumi. “Alhamdulillah, (lomba) ini diikuti dari beberapa sekolah. Dan SMK Negeri 1 Cibadak memborong hampir semua piala atau juara,” ucap Iwan, Kepala SMKN 1 Cibadak.

“Ini (lomba) tingkat Kabupaten (Sukabumi), diselenggarakan di SMK Negeri 1 Cibadak. Mudah-mudahan akan diperluas ke tingkat provinsi,” kata Iwan.

undefinedundefinedundefinedundefinedPara siswa yang sukses juarai lomba

Baca juga: Lowongan Kerja Update ke 8

Keberhasilan memborong gelar juara itu, menurut Iwan, antara lain karena para siswa SMKN 1 Cibadak sebelumnya memang sudah dilatih khusus untuk menampilkan beragam kreasi dalam menyambut Bulan Bahasa dan Hari Sumpah Pemuda.

“Sudah berbagai program kami laksanakan. Salah satunya adalah Program Pustaka Untuk Literasi Sekolah. Dan tadi sudah diumumkan juara-juara dari Program Lomba Pustaka. Alhamdulillah, diborong (gelar juaranya) oleh SMK Negeri 1 Cibadak,” ujar Iwan.

Baca juga: Tangkap 21 Tersangka Kasus Narkotika, Polres Sukabumi Kota Sita Barang Bukti Senilai Rp 652 Juta

“Ada satu dari sekolah lain hanya sebagai juara harapan. Dengan itu, kami merasa, SMK Negeri 1 Cibadak layak untuk menjadi pelopor literasi di Kecamatan Cibadak,” ungkap Iwan.

undefinedundefinedundefinedundefinedKegiatan siswa sambut Bulan Bahasa dan Hari Sumpah Pemuda

Seiring dengan pelaksanaan Lomba Pustaka itu, menurut Iwan, pada Hari Senin ini juga akan ditampilkan berbagai kegiatan seni dan bahasa. Kegiatan itu melibatkan para siswa dari berbagai kelas dan berbagai kegiatan ekstra kurikuler.

Baca juga: 60-an Tahun Silam: Masalah Berat Jadi Sepele Berkat Baca “Jampe-Jampe” Kiriman Warga di Majalah Mangle

“Insya Allah, dari pagi sampai sore, full kegiatannya,” kata Iwan, yang mengaku sangat berharap, agar melalui kegiatan itu, para siswa dapat memetik banyak manfaat di sela kesibukan belajarnya setiap hari.

“Kami harap, bahwa apa yang kami berikan dalam rangka kreasi-kreasi seni dan berbahasa ini, akan mengisi kekosongan dalam hati mereka, bahwa seni adalah penghibur bagi mereka di sela kesibukan mempelajari kompetensi-kompetensi kejuruannya,” tutur Iwan. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 28-Mar-2025 09:30
Info Lowongan Kerja