Panbers

Sehari Jelang Pemungutan Suara Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024, Kapolres Sukabumi: “Kondisi Aman”

Selasa, 26 Nov 2024 20:07
    Bagikan  
Sehari Jelang Pemungutan Suara Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024, Kapolres Sukabumi: “Kondisi Aman”
Hendi Suhendi

Kapolres Sukabumi, AKBP Dr. Samian, S.H., S.I.K., M.Si.

INDONESIATREN.COM - Sehari menjelang pemungutan suara Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024, yakni pada Selasa, 26 November 2024, Kapolres Sukabumi, AKBP Dr. Samian, S.H., S.I.K., M.Si., memastikan, kondisi di wilayah Kabupaten Sukabumi aman dan terkendali.  

Penegasan itu diutarakan Samian saat bersama sejumlah pejabat utama Polres Sukabumi, mengunjungi warga korban longsor di Kampung Cijulang, RT 04/RW 04, Desa Darmareja, Kecamatan Nagrak, Kabupaten Sukabumi. Pada kesempatan itu, Samian juga memantau langsung lokasi longsor di kampung tersebut.

Baca juga: Kuasai Tanah Negara dan Rugikan Negara 25 M, 2 Tersangka Kasus Kebun Binatang Bandung Ditahan Kejati Jabar

Samian mengatakan, Polres Sukabumi terus memonitor sejumlah Tempat Pemungutan Suara (TPS) yang berada di lokasi rawan bencana di Kabupaten Sukabumi. Samian juga mengaku telah berkoordinasi dengan Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS), guna menyiapkan lokasi pengganti bagi TPS yang berada di lokasi rawan bencana itu.

undefinedundefinedundefinedKapolres Sukabumi pantau lokasi longsor

“TPS yang (lokasinya) memang rawan, kita monitor. Kita sudah persiapkan, kita koordinasikan dengan KPPS, untuk menyiapkan tempat-tempat pengganti. Namun, sejauh ini, dari beberapa TPS yang kita monitor, kondisi aman. Curah hujan di dua hari terakhir (juga) cukup terkendali,” ungkap Samian.

Baca juga: Info Lowongan Kerja Update ke 28

Samian berharap, pelaksanaan pemungutan suara pada Rabu, 27 November 2024, berjalan tepat waktu dan tidak menemui hambatan yang berarti.

“Kita maping, kita datakan, dan kita lakukan koordinasi, sehingga bilamana terjadi musibah yang tidak bisa dihindarkan, tentunya kita sudah persiapkan. Kita pastikan, pelaksanaan pemungutan suara dapat berjalan tepat waktu, tidak ada hambatan,” tegas Samian. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Trending Hari Ini

  1. Info Lowongan Kerja

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 28-Mar-2025 09:30
Info Lowongan Kerja
Jelang Lebaran, Kajati Jabar Lepas Keberangkatan Peserta Program Mudik Bareng Bersama Kejati Jabar 2025