Panbers

Masyarakat Tolak Proyek Pembangunan Jalan Tol Payakumbuh Pangkalan, Netizen Berkata Lain, Begini Komentarnya

Jumat, 24 Nov 2023 22:56
    Bagikan  
Masyarakat Tolak Proyek Pembangunan Jalan Tol Payakumbuh Pangkalan, Netizen Berkata Lain, Begini Komentarnya
Instagram @matarakyat_sumbar

Tangkapan layar Proyek Jalan Tol Payakumbuh Pangkalan.

INDONESIATREN.COMProyek pembangunan jalan tol Payakumbuh Pangkalan di Sumatera Barat (Sumbar), masih mendapatkan penolakan perizinan dari masyarakat setempat.

Namun di sisi lain, pemerintah provinsi Sumbar sedang mempercepat pembangunan jalan tol Padang Pekanbaru dan sesi tol Payakumbuh Pangkalan.

Bahkan, masyarakat lima Nagari telah mengajukan permintaan pengalihan trase, sebab proyek jalan tol Payakumbuh Pangkalan masih dalam proses pembahasan secara menyeluruh.

Melansir dari akun Instagram @matarakyat_sumbar, berikut daftar daerah di lima Nagari, Kabupaten Lima Puluh Kota, yang wilayahnya akan dilintasi oleh trase Jalan Tol Payakumbuh Pangkalan:

Baca juga: Kakang Rudianto Bocorkan Persib Bandung Jelang laga Kontra Dewa United, Minggu 26 November 2023 Nanti

1.Nagari Gurun

  1. Lubuak Batingkok
  2. Koto Tangah Simalanggang
  3. Koto Baru Simalanggang
  4. Nagari Taeh Baruah

Adapun anggran proyek tersebut berasal dari Lembaga donor internasional yang memberikan pinjaman luar negeri kepada pemerintah Indonesia, melalui Japan International Cooperation Agency (JICA).

Pada pembangunan ini, pihak proyek jalan tol telah mempertimbangkan opsi pengalihan jalan raya ke tempat lain, yang tidak akan mempengaruhi aspek sosial ekonomi dan budaya masyarakat setempat.

Baca juga: Kekosongan Posisi Bek Kanan, Kakang Rudianto Jadi Opsi Jelang Persib Bandung Kontra Dewa United, Minggu Nanti

Namun, mereka khawatir jika pembangunan jalan tol ini akan menghancurkan pemukiman, ladang, sawah, kebun, lokasi adat serta area budaya penting lainnya.

Sementara itu, Kementerian PUPR memutuskan untuk memprioritaskan pembangunan tahap 2 dan 3. Hal ini dikarenakan masih ada masalah di tahap pertama yang berkaitan dengan kawasan Lima Nagari.

Meskipun begitu, masyarakat Lima Nagari yang terdampak proyek jalan tol, hinggabsaat ini masih menentang dan menolak atas pembangunan jalan tol di wilayah mereka.

Dari aksi penolakan itu pun tak lepas dari sejumlah komentar netizen.

Baca juga: Anggota DPRD Kota Bandung Kurang Puas Dengan Penanganan Darurat Sampah di Kota Bandung, Begini Alasanya

"Tergantung nilai tanah kayaknya harganya permeter...," tulis akun @w241d.

"Calon miliader," ketik akun @andi_minang.

"Klo ke sumbar ada tol ,, kira2 dri jkt ke sumbar brp jam ya ??," ucap @adeanchandra. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Trending Hari Ini

  1. Info Lowongan Kerja

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"