Panbers

Viral di Media Sosial, Emak-Emak asal Aceh Minta Pengungsi Rohingya Tinggalkan Desa

Selasa, 5 Dec 2023 11:00
    Bagikan  
Viral di Media Sosial, Emak-Emak asal Aceh Minta Pengungsi Rohingya Tinggalkan Desa
Instagram/@kabarnegri

Emak-emak di Aceh memaksa pengungsi Rohingya pindah dari desa mereka.

INDONESIATREN.COM - Viral video emak-emak di Aceh meminta pengungsi Rohingya pindah dari desa mereka.

Dilansir Indonesia Tren dari Instagram @kabarnegri, peristiwa itu terjadi di Desa Balohan, Sabang, Aceh pada Senin, 4 Desember 2023.

Tampak pengungsi Rohingya sedang berada di hamparan lapang yang luas tanpa atap.

Kemudian, ada dua orang emak-emak datang menghampiri pengungsi Rohingya naik ke mobil.

Baca juga: Momen Bahagia Driver Ojol Berhasil Lulus Kuliah selama 4 Tahun, Kawan-Kawannya Ikut Rayakan Hari Wisuda

Dua emak-emak itu mengatakan para pengungsi Rohingya pergi dari desa itu.

"Naik mobil," ucap emak-emak.

Meskipun sudah diminta untuk naik ke mobil, tetapi para pengungsi mengabaikan omongan mereka.

Dalam video, tidak hanya emak-emak saja yang meminta pengungsi Rohingya cepat pindah, tetapi juga banyak orang.

Baca juga: Berikut Sederet Manfaat Brokoli, Sayuran dengan Segudang Nutrisi yang Baik Bagi Kesehatan Tubuh

Tampak, dalam video ada juga bapak-bapk yang menyuruh pergi sambil memperagakan bahwa disini tidak rumah untuk mereka.

"Inilah yang dimaksud disebut sosiolog bisa memicu kekacauan dan mempertegas gesekan antara warga di masa depan jika rohingya dibiarkan di Indonesia khususnya di Aceh," tulis keterangan akun.

Dalam video yang diposting oleh akun instagram tersebut banyak komentar oleh netizen.

"Baru singgah udah nyaman, gimana kalo menetap sebulan dua bulan, yaudah deh jadi dableg ga mau di pindah," tulis akun @lindasobah.

Baca juga: Raffi Ahmad Ungkap Alasan Tak Hadir di Pernikahan BCL dan Tiko Aryawardhana

"Mau kasih tau saja, kalau di kampung mereka itu tempeleng dan rotan itu sudah biasa makan sehari-hari mereka... jadi kalau berdebat mulut, ente kalah," ujar akun @loukie.

"Harus di cari perantara nya soalnya mereka naik kapal bayar dan di iming iming di janjikan hidup enak di Indonesia," kata akun @pencinta_momk.

"Maaf...pemerintah lagi sibuk... gak sempet ngurus kaya gini," ujar akun @firmansetiawan557.

"Di pulangkan saja jgn nambah persoalan," ujar akun @ariyulianti25.(*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Trending Hari Ini

  1. Info Lowongan Kerja

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"