Panbers

Mesin Motor Matic Bermasalah Setelah Isi Bensin Eceran, Netizen: Coba Disulut Api

Jumat, 12 Jan 2024 10:11
    Bagikan  
Mesin Motor Matic Bermasalah Setelah Isi Bensin Eceran, Netizen: Coba Disulut Api
Instagram @folkshitt

Seorang pengendara mengaku mendapat masalah pada mesin motor matic setelah ia membeli di tukang bensin eceran.

INDONESIATREN.COM - Seorang pemuda mengunggah video tentang kekesalannya ke sebuah warung bensin eceran. Pasalnya, gara-gara bensin eceran tersebut mesin motor matic miliknya jadi bermasalah.

Potongan video yang diunggah oleh akun Instagram @folkshitt pada Kamis, 11 Januari 2024, menunjukan seorang pria sedang menggerutu, hingga mengumpat, kesal sambil mengecek sepeda motor  matic miliknya.

"Gua abis isi bensin di warung madura, motor gua digas brebet-brebet gabisa jalan," ucap perekam video.

Baca juga: Beres Isi Bensin, Ibu Ini Langsung Pergi tanpa Bayar di SPBU Cimahi, Warganet: Petugasnya Ngelag

Dalam rekaman video itu, terlihat laki-laki yang belum tahu identitasnya ini sedang membuang bahan bakar bensin yang telah diisi olehnya di warung madura. Ia juga menduga bahan bakar yang diisi ke motor matic miliknya adalah air, bukan bensin.

"Gua di pom nih, ni gua kuras gua buang nih. Ini bukan bensin, air, baunya aja nggak ada nyantreng-nyantrengnya," ucapnya.

"Air gua rasa ini mah bukan bensin. Tadinya ga kenapa-kenapa beres diisi jadi brebet-brebet. Ini gua kuras karena di pom aja ini. Lumayan banyak," ujarnya.

Kemudian pada potongan video selanjutnya, pemuda itu telah mengisi ulang bensin di tempat pom bensin Pertamina dan sepeda motor matic nya menyala dengan normal.

"Beneran aja kan, emang warung madura jualan bensin isinya air, udah bisa di gas-gas sekarang tadi mah di geber dikit mati mati. Gua blacklist itu warung di perkampungan gua," tuturnya.

Baca juga: Sopir Ojol di Tebet Jaksel Naik Pitam, Penjual Cuma Kasih Bensin Eceran Sedikit, Netizen: Mau Rampas Uang

Dia juga menyebutkan penjual bensin eceran itu berada di dekat kawasan Tanah Baru, Depok.

"Hati-hati tuh warung warung deket tanah baru tuh kramat," tutupnya.

Akibat dari kejadian ini, ada beberapa penggalan komentar warganet yang menanggapi peristiwa tersebut.

"Maka nya beli bensin nya di tempat yg pasti2 aja,biar kualitas nya bagus," ulas akun @kaka_lee95.

"Makanya gua GK pernah mau isi bensin selain di pom," tulis akun @dimas.drmdhn.

"Gak semua orang Madura gituh bang lu nya aja slah pilih warung," ketik akun @blog_pribadi_Ia.

"Dipastiin dlu bang klo isinya air, coba disulut api," tutur akun @arif.budiprasetyo.

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Trending Hari Ini

  1. Info Lowongan Kerja

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"