Panbers

Real Madrid Bungkam Atletico 5-3, Los Blancos Melenggang ke Final Piala Super Spanyol 2024

Kamis, 11 Jan 2024 10:15
    Bagikan  
Real Madrid Bungkam Atletico 5-3, Los Blancos Melenggang ke Final Piala Super Spanyol 2024
instagram @realmadrid

Para pemain Real Madrid sedang merayakan kemenangan

INDONESIATREN.COMReal Madrid menang lawan Atletico Madrid di semifinal Piala Super Spanyol 2024, dengan skor 5-3.

Real Madrid yang memenangkan Laga di Kamis 11 Januari 2024 dini hari WIB, di Al-Awwal Stadium, yang mengantarkan Los Blancos melaju ke final.

Gol Real Madrid masing-masing di ciptakan olek Antonio Rudiger (20), Ferland Mendy (29), Dani Carvajal (85), Joselu (116), Brahim Diaz (120+2).

Sementara di kubu Atletico Madrid masing-masing di ciptakan oleh Mario Hermoso (6), Antonio Grizmann (37), dan Antonio Ridiger (OG, 78).

Baca juga: Berumur Hampir 3 Tahun, Hp Samsung Galaxy A52s 5G Masih Layak Pakai pada 2024? Ini Ulasannya

Dalam pertandingan ini, Atletico berhasil membuka keunggulam terlebih dahulu lewat gol Mario Hermoso di menit ke-6.

Tidak kalah dengan Madrid yang ingin menyamakan kedudukan dan mereka berhasil menciptakan gol di menit ke-20 lewat bek tengah Antonio Rudiger. Antonio yang menanduk bola sepak pojok dari Luka Modrik.

Kemudian, Madrid yang terus mencoba membuka keunggulan lagi di laga ini, Luka Modrik dan kawan-kawan terus menggempur gawang dari Atletico.

Los Blancos pun berhasil menciptakan gol ke gawang Jan Oblak di menit ke-29 lewat Ferland Mendy, lewat tendangan keras.

Baca juga: Profil dan Rekam Jejak Prabowo Subianto, dari Karier Militer hingga Terjun ke Politik

Namun, Atletico berhasil menyakan keduduk lewat Antonie Griezman di menit ke-37 dengan tendangan kerasnya dan kedudukannya berhasil 2-2, skor tersebut bertahan sampai turun minum.

Sementara di babak kedua kedua tim saling serang untuk membuka keunggulan mereka dan merubah skor pertandingan ini.

Namun, Kiper Real Madrid, Kepa, membuat kesalahan yang berujung gol di menit ke-78 hingga akhir bola memantul ke bek mereka Antonio Rudiger dan kedudukan berhasil menjadi 2-3.

Baca juga: Profil dan Rekam Jejak Prabowo Subianto, dari Karier Militer hingga Terjun ke Politik

Madrid tidak butuh waktu lama untuk menyamakan kedudukan jadi 3-3. Serangan beruntun tim asuhan Carlo Ancelotti berujung gol yang dicetak oleh Carvajal.

Laga sengit ini berlanjut ke babak perpanjangan waktu. Hingga akhirnya Madrid berhasil menciptakan gol lewat Stefan Savic di menit ke-116 dan Brahim Diaz 120+2. Skor 5-3 pun bertahan hingga wasit menuip pluit panjang dan menmgantarkan si putih melaju ke Final Piala Super Spanyol. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News