Panbers

Kabar Petinggi Persib Umuh Muchtar Gabung Gerindra, Ihsanudin Ngaku Tak Tahu

Teritori
Selasa, 21 Nov 2023 14:36
    Bagikan  
Kabar Petinggi Persib Umuh Muchtar Gabung Gerindra, Ihsanudin Ngaku Tak Tahu
Kolase YouTube/PERSIB dan Logo Gerindra

Petinggi PT Persib Bandung Bermartabat (PBB), Umuh Muchtar membantah isu masuk Partai Golkar.

INDONESIATREN.COM - Komisaris PT Persib Bandung Bermartabat (PBB), Umuh Muchtar dikabarkan akan segera bergabung ke Partai Gerindra.

Rencana bergabungnya Umuh Muchtar ke partai berlambang kepala Burung Garuda ini disampaikan oleh Ketua Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) Partai Gerindra Jawa Barat (Jabar) Aries Marsudiyanto pada Senin, 20 November 2023.

Meski Umuh Muchtar kabanrya hendak bergabung ke partai besutan Prabowo Subianto, Wakil Ketua DPD Partai Gerindra Jawa Barat (Jabar), Ihsanudin mengaku belum mendapat informasi pasti atas kabar tersebut.

Namun, Ihsanudin tak menampik banyak tokoh yang bakal bergabung ke Tim Kampanye Nasional (TKN) untuk memenangkan pasangan Prabowo-Gibran Rakabuming Raka.

Baca juga: Dikabarkan Masuk ke Gerindra, Dedengkot Persib Umuh Muchtar Tegaskan Tak Pernah Berpartai

"Saya kurang tahu persis ya soal Pak Umuh bergabung ke Gerindra. Tapi sejauh ini memang banyak tokoh yang ketika dikonfirmasi oleh tim pemenangan Prabowo-Gibran, bersedia (bergabung)," kata Ihsanudin pada Selasa, 21 November 2023.

Ihsanudin menambahkan, sejauh ini pihaknya belum menerima informasi dari Umuh Muchtar, lalu SK dari DPP Partai Gerindra juga belum ada.

Namun, jika memang Umuh Muchtar bergabung ke Partai Gerindra, tentunya akan ada SK dari DPP layaknya kader lainnya.

"Saya juga belum dengar langsung dari yang bersangkutan (Umuh Muchtar). Belum, belum resmi (jadi anggota partai)," kata dia menambahkan.

Baca juga: Karena Masih Sayang, Dokter Qory akan Cabut Laporan Terkait Kasus Penganiayaan yang Dilakukan Suaminya

Diwartakan Indonesia Tren sebelumnya, Umuh membantah dirinya segera bergabung Gerindra. Dia menegaskan, dirinya tidak pernah berpartai maupun berpolitik.

"Enggak ada, enggak ada. Umuh Muchtar tidak pernah berpartai, tidak pernah berpolitik," kata Umuh di Bandung pada Selasa, 21 November 2023.

Padahal Ketua Bappilu Partai Gerindra Jabar, Aries Marsudiyanto telah mengklaim dedengkot Persib itu bersama esk Menteri Kelautan dan Perikanan, Susi Pudjiastuti segera masuk dalam kepengurusan partai.

"Banyak, Bu Susi, ya segala macam lah. Pak Umuh Muchtar (Komisaris PT PBB) Persib, segala macam," kata Aries Marsudiyanto pada Senin 20 November 2023.(*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Trending Hari Ini

  1. Info Lowongan Kerja

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"