Panbers

Vidi Aldiano Langsung Jalani Pengobatan Kanker setelah Manggung: Bismillah Segera Sehat Ya!

Ragam
Selasa, 28 Nov 2023 19:05
    Bagikan  
Vidi Aldiano Langsung Jalani Pengobatan Kanker setelah Manggung: Bismillah Segera Sehat Ya!
Instagram/@vidialdiano

Vidi Aldiano langsung jalani pengobatan kanker setelah manggung.

INDONESIATREN.COM -  Penyanyi Vidi Aldiano langsung menjalani pengobatan setelah manggung dan menghadiri acara di Jawa Timur.

Seperti diketahui, Vidi Aldiano tengah berjuang melawan penyakitnya, kanker ginjal.

Adapun kanker ginjal yang didiagnosa Vidi kabarnya telah menyebar ke organ tubuh lain.

Dalam unggahan di Instastory instagram pribadinya, Vidi mengatakan akan menjalni pengobatan kanker atau spa day.

Baca juga: Pernah Ditipu, Haji Faisal dan Dewi Zuhriati Akui Tidak Mau Jadi Manajer Fuji: Gak Kepikiran

"Sampe Jakarta, kita Spa Day dulu! Sepertinya butuh libur beberapa hari dulu. Badan udah meronta ronta meriang ga karuan,” kata Vidi Aldiano di akun Instagram pribadinya @vidialdiano, Senin, 27 November 2023.

Dalam unggahan itu Vidi meminta doa kepada para pengikutnya agar lancar dalam menjalani pengobatannya.

 “Wish me luck for today’s treatment. Bismillah segera sehat ya,” katanya.

Memiliki jiwa yang humble dan extrovert, Vidi aktif bertemu teman-temannya dari berbagai circle.

Baca juga: Mantan Produser Bongkar Rahasia Acara MasterChef Indonesia: Gak Perlu Ribut, Semua Settingan Sesuai Pesanan

Suami Sheila Dara Aisha itu punya karier yang kian cemerlang di dunia hiburan.

Bahkan belakangan ia mendirikan kanal Youtube bernama Podhub bersama Deddy Corbuzier. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"