Panbers

Tiga Orang Tewas dan Satu Terluka dalam Insiden Penembakan di Kampus Nevada AS

Kamis, 7 Dec 2023 15:56
    Bagikan  
Tiga Orang Tewas dan Satu Terluka dalam Insiden Penembakan di Kampus Nevada AS
Pixabay/geralt

Ilustrasi garis polisi di University of Nevada yang menjadi tempat penembakan.

INDONESIATREN.COM - Amerika Serikat (AS) kembali diguncang insiden penembakan di University of Nevada, Las Vegas pada Kamis, 7 Desember 2023 waktu setempat.

Dilaporkan Reuters, insiden penembakan di kampus Nevada itu mengakibatkan tiga korban tewas dan satu orang terluka.

Setelah membunuh tiga orang dan melukai satu orang, pelaku penembakan ditembak mati oleh anggota Departemen Kepolisian Las Vegas.

Polisi belum bisa mempublikasikan identitas penembak dan korban, baik gendernya ataupun hubungannya dengan University of Nevada.

Baca juga: Penurunan Angka Kelahiran Makin Siginifikan, Kim Jong Un Menangis, Minta Ibu-Ibu Korea Utara Punya Banyak Anak

Sherriff Departemen Kepolisian Las Vegas, Kevin McMahill menjelaskan, penembakan mulai terjadi Aula Beam yang berletak di lantai empat gedung kampus.

Kemudian, kata McMahill, pelaku penembakan pindah ke lantai lainnya, sebelum keluar dari gedung dan ditembak mati.

Berdasarkan kesaksian seorang profesor di University of Nevada, Vincent Perez, suara tembakan meletus sebanyak lebih dari delapan kali.

"Saya bisa bilang tujuh, delapan tembakan, satu lagi, kencang, sangat kencang," kata Perez kepada MSNBC.

Baca juga: Jumlah Kasus Covid-19 di Jakarta Bertambah, Disdik Jabar Minta KCD di Penyangga Ibu Kota Waspada!

Setelah mendengar suara tembakan beberapa kali, Perez bersama sejumlah orang-orang berlindung di dalam gedung kampus.

"Sesaat setelah mendengar tembakan, kami berlari ke dalam dan kami menyadari tembakannya nyata, dan di kampus ada seorang penembak," ucapnya melanjutkan.

Atas insiden penembakan tersebut, polisi akan menutup gedung University of Nevada sementara waktu.

Polisi memperkirakan, penutupan ini berlangsung hingga Jumat, 8 Desember 2023.(*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Trending Hari Ini

  1. Info Lowongan Kerja

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"