Panbers

Mandi Pagi Ternyata dapat Menurunkan Risiko Stroke dan Depresi, Simak Penjelasan dr Saddam Ismail

Gres
Rabu, 20 Dec 2023 15:40
    Bagikan  
Mandi Pagi Ternyata dapat Menurunkan Risiko Stroke dan Depresi, Simak Penjelasan dr Saddam Ismail
Tangkap layar YouTube/Saddam Ismail

dr Saddam Ismail menerangkan bahwa mandi pagi dapat menurunkan risiko stroke dan depresi.

INDONESIATREN.COM - Dalam sebuah video, dr Saddam Ismail menyebut mandi pagi dapat menurunkan risiko stroke dan depresi.

Mandi merupakan keharusan bagi setiap orang untuk membersihkan tubuh dari berbagai macam kotoran.

Aktivita ini dilakukan dengan cara membasuh tubuh dari kepala sampai kaki menggunakan air atau bisa berendam.

Seseorang disarankan mandi sebanyak satu sampai dua kali dalam sehari, sebelum beraktivitas dan sore hari setelah beraktivitas.

Baca juga: Jaga Asupan, Ternyata Ini Makanan Penghalus Kulit ala dr Zaidul Akbar

Ahli kesehatan dr Saddam Ismail menjelaskan dalam sebuah videonya bahwa mandi pagi dapat menurunkan stroke dan depresi.

"Temen-temen yang mandi pagi hari pakai air dingin ini akan menurunkan risiko temen-temen stres, depresi karena ini mirip seperti hidroterapi," katanya, dikutip dari kanal YouTube Saddam Ismail, Rabu, 20 Desember 2023.

Rutin mandi pagi dengan air dingin menurut dr Saddam Ismail bagaikan hidroterapi bagi tubuh.

Adapun hidroterapi merupakan perawatan yang dilakuan menggunakan air untuk mengatasi berbagai keluhan kesehatan yang dialami seseorang.

Baca juga: Yuk, Cegah Kekurangan Nutrisi dengan 3 Cara Memperbaiki Asupan ala dr Zaidul Akbar

Hidroterapi dapat membuat suasana hati seseorang menjadi lebih baik dan nyaman.

Ketika seseorang mandi dengan air dingin, tubuhnya akan mendapat hormon endorfin sehingga menjadi lebih rileks.

Oleh karenanya, seseorang akan menjadi terhindar dari stroke dan depresi.

"Jadi kalau temen-temen merasa kurang nyaman, banyak pikiran, cobalah mandi di pagi hari pakai air dingin," ucap dr Saddam Ismail. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Trending Hari Ini

  1. Info Lowongan Kerja

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"