INDONESIATREN.COM - Setiap orang tentunya ingin memiliki tubuh yang langsing. Bahkan berbagai cara pun dilakukan agar mendapatkan tubuh langsing.
Menyinggung hal tersebut, dr Saddam Ismail membeberkan tips dan trik untuk memperoleh tubuh langsing dengan cepat dan mudah.
Ia menerangkan satu di antara cara yang ampuh untuk mendapatkan tubuh yang langsing yaitu memahami konsep prinsip kalori yang masuk dan keluar.
Berikut tips dan trik agar mendapatkan tubuh langsung dengan cepat dan mudah menurut dr Saddam Ismail.
Baca juga: Horee, Tidak Ada Pembatasan Aktivitasdi Kota Bandung Selama Nataru Nihj, Tapi...
1. Atur Pola Makan
Apabila kebutuhan kalori Anda 1250 kkal setiap harinya, maka dianjurkan untuk tidak mengonsumsi makanan yang tidak melebih kebutuhan kalori.
2. Prinsip Kalori Masuk dan Keluar
Anda dapat melakukan konsultasi dengan ahli agar mengetahui berapa jumlah kalori yang harus dikonsumsi.
Baca juga: Pemilu 2024: 1,9 Juta Lembar Surat Suara untuk Sudah diterima KPU Kota Bandung
Agar mengetahui jumlah kalori, Anda akan ditanya seputar berat badan, tinggi badan, hingga aturan pola makan.
3. Ketahui Waktu yang Dibutuhkan untuk Olahraga
Agar mengetahui waktu yang dibutuhkan untuk olahraga, Anda haru mengetahui juga defisit kalori Anda.
Apabila tidak tahu, Anda bisa melakukan olahraga selama 30 menit dalam satu minggu dengan dilakukan sebanyak lima kali.
Baca juga: Tegas! Ema Sumarna: Gorong-gorong Gedebage Harus Tuntas Pekan Depan
4. Rajin Catat Jumlah Kalori Makanan
Sangat penting untuk memantau pemasukan jumlah kalori dlam tubuh Anda, maka dari itu, durasi olahraga yang tepat dapat membakar lemak. (*)