INDONESIATREN.COM - Bagi kamu yang memiliki kondisi rambut yang kian membotak, pastinya tidak ingin terus terjadi.
Memanjangkan rambut terasa sangat lama. Oleh karena itu, kamu memerlukan kesabaran untuk menumbuhkan rambut dengan berbagai cara.
Rata-rata, rambut manusia tumbuh sekitar setengah inci per bulanya atau sekitar 6 inci per tahun.
Jika kamu ingin mencoba menumbuhkan rambut, simak ulasannya seperti dilansir Indonesia Tren dari situs John Frieda berkut ini:
Baca juga: Viral! Toilet SPBU Di Suklabumi Layaknya di Hotel Bintang Lima
1. Konsumsi Suplemen
Kamu bisa menambahklan multivitamin pada asupan protein khusus kulit atau rambut.
Beberapa vitamin penting untuk mendukung proses pertumbuhan rambut secara sehat, di antaranya:
- Vitamin A
- vitamin C
Baca juga: Pemkot Bandung Akui 4 TPS Masih Overload Sampah, Kadis LH Ungkap Hal Ini
- Vitamin E
- Zinc
- Asam lemak omega 3
2. Gunakan Shampo dan Kondisoner
Shampo penumbuh rambut dan kondisoner tersedia di beberapa tempat. Kamu bisa mendapatkan dengan muda untuk mempercepat dan menguatkan rambut.
Baca juga: 4200 Loker Tersedia di Job Fair Kota Bandung, Sekda Ema: 183 Ribu Orang Pengangguran Saat Ini
3. Lindungi Rambut dari Cuaca Panas
Cuaca panas yang ekstrem secara langsung dapat merusak rambut kamu.
4. Makan Makanan Kaya Protein
Kesehatan rambut yang baik bisa dimulai dari dalam diri kamu sendiri.
Jadi, makanlah makanan yang kaya akan protein, seperti telur, ikan, kacang-kacangan, biji-bijian, dan danging tanpa lemak semacam daging ayam.
Baca juga: Meski Dibayar Mahal, Nathalie Holscher Tegas Tolak Tawaran Kembali Jadi DJ: Jangan Gitu
Protein penting karena satiap helai rambut kamu terbuat dari keratin. Jika kamu tidak dapat mengonsumsi cukup protrin tubuh kamu akan mengalihkan sumber protein nya ke area yang lebih kritis dan dapat merusak pada rambut.
5. Hati-Hati Setelah Cuci Rambut
Rambut paling rentan saat basah, jadi berhati-hatilah saat rambut kamu lembab.
Keringkan rambut kamu mengunakan handuk dan hindari menggosok atau menariknya.(*)