Panbers

Mengenal Mobil Hybird Suzuki yang Ramah Lingkungan, Berikut Daftar Harganya

Kamis, 23 Nov 2023 13:39
    Bagikan  
Mengenal Mobil Hybird Suzuki yang Ramah Lingkungan, Berikut Daftar Harganya
Instagram/@suzuki_id

Mobil hybrid keluaran baru. Berikut daftar harganya.

INDONESIATREN.COM - Banyak konsumen di Indonesia yang tertarik pada pricelist Mobil Hybrid dari Suzuki karena mereka ingin menghemat uang dalam jangka panjang.

Sebab, Mobil Hybrid menawarkan solusi yang menggabungkan kendaraan tersebut dengan difasilitasi teknologi yang canggih.

Suzuki yang merupakan satu di antara produsen mobil dan motor di industri otomotif, memiliki Mobil Hybrid yang tidak hanya efisien dalam konsumsi bahan bakar saja, tetapi juga ramah lingkungan.

Seiring tumbuhnya perkembangan di Indonesia yang banyak mengeluarkan kendaraan ramah lingkungan, membuat Suzuki juga turut berpartisipasi di pasaran.

Baca juga: Cocok untuk Budget Pas-pasan, Motor Listrik Exotic Mizone Dijual Murah Meriah, Harganya Cuma 8 Jutaan

Kini, Suzuki telah mengeluarkan mobil-mobil yang ramah lingkungan dan juga efisien dalam bahan bakar. Berikut harga dari mobil Suzuki Hybrid.

1. Grand Vitara Hybrid Model GL dan GX

Grand Vitara merupakan satu di antara produk unggulan Suzuki yang dikenal sebagai SUV tangguh dan stylish.

Grand Vitara juga sudah memiliki fitur unggulan yang disematkan di mobil GL dan GX.

Varian GX merupakan pilihan yang premium dengan fitur yang lebih lengkap.

Baca juga: Cukup dengan Cicilan Mulai 1 Jutaan, Motor Matic Hybrid Yamaha Grand Filano Dapat Anda Bawa Pulang

Varian GX antara lain mempunyai wireless charger yang memudahkan pengisian daya perangkat dan head up display yang memberikan informasi penting tanpa mengalihkan pandangan.

Berikut harga dari ketiga mobil tersebut:

Grand Vitara GL: Rp359.400.000

Grand Vitara GX: Rp384.400.000

Grand Vitara GX Two Tone: Rp387.400.000

Baca juga: Ini 5 Jenis Shockbreaker Mobil yang Wajib Anda Tahu!

2. All New Ertiga Hybrid

All New Ertiga Hybrid merupakan representasi dari komitmen Suzuki dalam menghadirkan kendaraan yang ramah lingkungan tanpa mengorbankan kenyamanan dan fungsionalitas.

Dengan teknologi Smart Hybrid Vehicle Suzuki, Ertiga Hybrid mengintegrasikan teknologi pintar Integrated Starter Generator (ISG) dengan baterai Lithium-ION.

Teknologi yang menyimpan energi dari baterai saat berkendara saat melambat dan memberikan tambahan daya saat akselerasi.

Sementari itu, fitur engine auto stop saat berkendara saat berkendara pasti memberikan kontribusi pada bahan bakar yang lebih baik.

Baca juga: Rantai Motor Sering Lepas? Bisa Jadi Ini 5 Faktor Penyebabnya

Ertiga juga memberikan desain yang lebih modern dan elegan. Tentunya, fitur-fitur tersebut menambakan kesan mewah pada mobil ini.

Berikut harga dari Mobil Ertiga hybrid

All New Ertiga Hybrid SS - AT: Rp 295.600.000

All New Ertiga Hybrid GX - AT: Rp 284.700.000

All New Ertiga Hybrid SS - MT: Rp 284.600.000

All New Ertiga Hybrid GX - MT: Rp 273.700.000

Baca juga: Punya Spesifikasi dan Performa Mumpuni, Sepeda Listrik Viar Akasha 3 Siap Jadi Incaran, Harganya Terjangkau

3. New XL7 Hybrid

Mobil ini memiliki desain aksesoris yang dinamis, tentunya kendaraan memiliki nilai yang estetika dan juga fungsional yang sangat tinggi.

New XL7 Hybrid juga memiliki fitur yang unggulan yakni teknologi Smart Hybrid Vehicle by Suzuki (SHVS). Teknologi ini memungkinkan kendaraan untuk menghasilkan efisiensi bahan bakar yang maksimal tanpa mengorbankan performa.

SHVS mampu menyimpan energi saat kendaraan melambat dan menggunakan energi tersebut untuk memberikan dorongan tambahan saat akselerasi.

Selain itu, mobil ini juga dilengkapi dengan berbagai fitur keselamatan dan kenyaman.

Baca juga: Ketahui Tanda-Tanda Oli Gardan pada Motor Matic Harus Anda Ganti!

Dari sisi lain, mobil ini menawarkan fitur seperti ESP yang membantu mengontrol kendaraan saat berkendara.

Kemudian, ada Anti-Lock Braking System (ABS) yang mencegah roda terkunci saat pengereman mendadak.

Lalu  Dual SRS Airbag yang memberikan perlindungan tambahan bagi penumpang dari benturan depan.

Selain itu, kendaraan ini juga dilengkapi dengan fitur-fitur modern seperti Cruise Control, Meter Cluster with MID, dan Smart Key yang memudahkan pengemudi dalam mengoperasikan kendaraan.

Baca juga: Anti Mainstream! Punya Desain ala Ayam Jago Mirip Honda GS1, Begini Spesifikasi Motor Matic Sporty Felo FW06

Tidak hanya itu, kendaraan ini juga tersedia dalam empat pilihan yang menarik. Berikut pricelist mobil hybrid ini:

New XL7 Hybrid BETA MT: Rp283.900.000

New XL7 Hybrid BETA AT: Rp294.900.000

New XL7 Hybrid ALPHA MT: Rp 293.900.000

New XL7 Hybrid ALPHA AT: Rp 304.900.000. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"