INDONESIATREN.COM - Penggunaan shockbreaker yang tepat sangat penting untuk kenyamanan dan performa berkendara.
Bagian penting dari sistem suspensi kendaraan, shockbreaker berperan menyerap guncangan dan getaran.
Shockbreaker juga memberikan Anda kontrol lebih baik pada saat kendaraan berjalan, baik motor maupun mobil.
Faktanya, terdapat banyak jenis shockbreaker pada mobil yang mungkin tidak banyak orang tahu. Berikut ulasannya:
1. Shockbreaker Konvensional
Shockbreaker Konvensional merupakan tipe paling umum yang banyak di pakai pada kendaraan khususnya di mobil.
Shockbreaker ini juga banyak yang menggunakannya, karena memiliki tabung yang berisi minyak dan dilengkapi dengan pegas atau per.
2. Shockbreaker Twin-Tube
Shockbreaker Twin-Tube memiliki dua tabung, yaitu tabung dalam dan luar, dengan minyak di dalam tabung dalam dan udara atau gas di antara keduanya.
Baca juga: WHO Ungkap 7 Langkah Mencuci Tangan yang Benar, Cegah Anda dari Berbagai Penyakit, Yuk Simak!
Desain pada Shock ini emang memiliki pennyerapan yang baik terhadap guncangan akan tetapi cenderung cepat aus
3. Shockbreaker Monotube
Shockbreaker monotube versi lebih mutakhir Shock ini memilikki satu tabung dimana minyak dan gas terkandung dalam tabung yang sama.
Hal ini membuat lebih efesian dalam memberikan kontrol baik, terutamanya terhadap mobil anda sedang melaju kencang.
Baca juga: Netizen Sibuk Debat Skor Akhir, El Rumi Masih Berteman Baik dengan Jefri Nichol: Saling Respect!
4. Shockbreaker Gas
Shockbreaker gas merupakan variasi dari tipe twin-tube yang menggunakan nitrogen sebagai gas pelindungnya.
Gas tersesbut membantu mencegah minyak berbusa dan mempertahankan kualitas penyerapan guncangan yang konsisten.
5. Shockbreaker Hidrolik
Shockbreaker Hidrolik ini memiliki minyak yang daya tekanan yang dapat diatur sesuai dengan kebutuhan.
Baca juga: Terobosan Keren, Begini Spesifikasi Honda PCX Electric, Desainnya Gak Jauh Beda dari Versi Standar
Shock tersebut biasanya mengendalikan saat muatan berat dan juga bisa berubah-ubah pada kendaraan.
Memahami perbedaan dan jenis-jenis shockbreaker ini merupakan kunci untuk memilih yang sesuai dengan kebutuhan dan preferensi berkendara Anda.(*)