Panbers

Di Luar Nalar, Mahasiswa Ini Kaget Lihat Pohon Natal Terbuat dari Tumpukan Skripsi

Rabu, 6 Dec 2023 21:57
    Bagikan  
Di Luar Nalar, Mahasiswa Ini Kaget Lihat Pohon Natal Terbuat dari Tumpukan Skripsi
Tangkap Layar TikTok/@myloxylobrytes

Penampakan pohon natal dari tumpukan skripsi.

INDONESIATREN.COM - Memasuki bulan Desember, suasana natal sudah mulai terasa di berbagai tempat dan kini telah banyak yang memasang atribut diantaranya pohon natal.

Video viral yang diunggah oleh akun TikTok @myloxylobrytes memperlihatkan tumpukan skripsi yang disusun dengan menyerupai pohon natal di sebuah universitas, Jakarta.

Tampak unik, pohon natal biasanya terbuat dari pohon cemara, tetapi ini terbuat dari bekas skripsi.

Susunan skripsi yang dibuat menyerupai pohon natal itu dihiasi dengan lampu dan tumpukan kado.

Baca juga: Profil dan Biodata Billie Eilish, Musisi AS yang Sedang Disorot Publik

Dalam unggahan, TikTok pada Selasa, 5 Desember 2023 itu, perekam video menceritakan pemandangan tak biasa yang telah ditemukan.

Mahasiswa tersebut telah selesai melakukan bimbingan skripsi keluar dari sebuah ruangan dan melihat tumpukan skripsi yang berwarna orange.

"Lagi pusing2 nya kelar bimbingan pas keluar ruangan dosen malah liat pohon natal dari skripsi," tulis keterangan video tersebut.

Selain disusun menyerupai pohon natal dengan ujungnya yang lancip, tumpukan skripsi itu dikelilingi lampu yang warna-warni.

Baca juga: Penumpang Pesawat dari Luar Negeri Berpotensi Sebarkan Covid-19, Dinkes Jabar Siapkan Langkah Antisipasi

Terlihat juga dalam video, ada beberapa kado yang telah disusun rapi di bawah pohon natal dari skripsi.

Mahasiswa tersebut dibikin bingung ingin menangis atau ketawa karena melihat tumpukan skripsi jadi pohon natal.

"sebercanda itu hidup dibikin bingung mau nangis atau ketawa liat tumpukan skripsi jadi pohon natal mana pas banget baru selesai bimbingan manifesting that mine will make it to the tree next year," tulis keterangan akun.

Video pohon natal unik yang dibuat dari susunan skripsi itu pun banyak dikomentari para warganet yang melihatnya.

Baca juga: Dulu Dihujat, Mantan Kekasih Kaesang Pangarep, Nadya Arifta Kini Sukses Jadi CEO

"pohon natal paling intelktual. setiap kedip lampunya memancarkan pengetahuan," ujar akun @myifn

"pohon natal pling mahaaal," tulis akun@CeChan.

"ngerjain ampek botakdgn gampangnya dijadiin pohon nata," kata akun @Liyanti02.

"Masih mending sih ini dijadiin pohon natal, gua pernah nemuin skripsi dijadiin bungkus gorengan," tulis akun@frd. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Trending Hari Ini

  1. Info Lowongan Kerja

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"