Panbers

Innalillahi! Driver Ojol Terduduk Kaku di Atas Motornya, Ternyata Meninggal Dunia

Sabtu, 9 Dec 2023 21:26
    Bagikan  
Innalillahi! Driver Ojol Terduduk Kaku di Atas Motornya, Ternyata Meninggal Dunia
Instagram @memomedsos

Seorang driver ojol meninggal dunia di atas motor.

INDONESIATREN.COM - Beredar video di media sosial menampilkan seorang driver ojek online atau ojol yang terduduk kaku di atas motornya.

Dalam unggahan video akun Instagram @memomedsos, driver ojol tersebut diduga meninggal di atas sepeda motor miliknya yang terparkir di Jalan Pertabatan 2, Purwokerto, Kidul pada Sabtu, 9 Desember 2023.

Dalam video tersebut, tampak driver ojek yang masih mengenakan jaket ojolnya tertunduk di motor berwarna biru dengan kondisi tangan kiri kebawah dan kondisi badan yang hendak jatuh.

Baca juga: Oknum Ojol Rampas Hp Pelajar Setelah Diturunkan, Netizen: Udah Susah Nyari Susah!

Beberapa warga juga terlihat mengerumuni tukang ojek untuk mengetahui kondisi driver dengan mengecek badan dan tangan driver.

Bahkan, driver ojol yang meninggal dunia di atas motor tersebut itu ramai dikelilingi oleh warga.

Di tempat kejadian tersebut, terlihat beberapa polisi sudah memberikan garis polisi di tempat kejadian perkara (TKP).

Polisi yang berada di lokasi, bahkan sempat mencoba untuk membangunkan dan memanggil beberapa kali berharap driver itu bangun.

Baca juga: Nahas, Ojol di Bandung Ditipu Penumpang yang Ngaku Punya Saudara Polisi

Namun takdir berkata lain, driver tersebut diduga sudah tidak bernyawa.

Salah satu warga juga yang berada di lokasi kemudian merekam insiden tersebut untuk mengetahui identitas dan mencari keluarga tukang ojek itu.

Menurut keterang akun tersebut, penyebab meninggalnya driver ojol itu masih belum diketahui.

Sejumlah netizen turut menyampaikan doa kepada driver ojol tersebut di postingan akun Instagram @memomedsos.

"Meninggal dalam keadaan kerja , surga tempatmu pak," kata @faaisal_08.

"Meninggal keadaan kerja , surga tempat mu," ujar @dedynr_18.

"Innalillahi wa innalillahi rojiun, husnul khotimah inshaa ALLAH," kata akun @sribebyainulmardhiah.

"Innalillahi, insyaAllah syahid pak. Ini bukti kalau pekerjaan ojol itu bisa dibilang kerja berat, karena naik motor berjam2 itu capek tau," tulis akun @yuliokta193.

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Trending Hari Ini

  1. Info Lowongan Kerja

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"