Panbers

Seorang Ibu Curhat Perbedaan Menantu Dulu dan Sekarang, Apa Saja?

Kamis, 4 Jan 2024 16:08
    Bagikan  
Seorang Ibu Curhat Perbedaan Menantu Dulu dan Sekarang, Apa Saja?
Instagram/@sedangrame

Seorang ibu curhat mengenai perbedaan menantu zaman dulu dan sekarang.

INDONESIATREN.COM - Viral di media sosial, ibu-ibu curhat tentang perbedaan menantu zaman dahulu dan sekarang.

Dalam unggahan akun Instagram @sedangrame, ibu itu mengungkapkan beberapa contoh perbedaan menantu zaman dulu dan sekarang.

Pada zaman dahulu, menurutnya, menantu bangun tidur lebih dulu daripada sang mertua.

"Kalo dulu menantu di rumah mertua bangun itu, gimana caranya sebelum mertua itu bangun," ujar si ibu dikutip Indonesia Tren pada Kamis, 4 Januari 2024.

Baca juga: TPD Ganjar Pranowo-Mahfud MD Jabar Laporkan Dugaan Pelanggaran oleh Anggota Satpol PP Garut

Umumnya, kata si ibu, kegiatannya adalah mencuci, masak makanan, hingga membersihkan rumah.

"Jam 3 tuh udah bangun, nguci yah, masak, gosok, ngepel," imbuhnya.

Si ibu justru menganggap sebaliknya pada masa sekarang. Ia menyebut, menantu hanya masuk kamar ketika berkunjung ke rumah mertua.

"Masuk kamar, nanti bangun dari kamar tuh siang," ujar sang mertua.

Baca juga: Meluncur di China! Intip Bocoran Spesifikasi Hp OnePlus Ace 3 yang Didukung Chipset Snapdragon 8 Gen 2

Tidak hanya sang menantu, suaminya juga hanya tidur dan terbangun siang, ketika berada di rumah.

"Suaminya juga begitu. Suami nya karena merasa di rumah sendiri suka ngongkang-ngongkang (mondar mandir)," kata sang mertua.

Ibu yang memakai hijab itu juga mengungkapkan, saat anak laki-laki berkunjung rumah mertua, hanya melakukan hal yang tidak bermanfaat.

"Bangun siang, ngopi, main hp," ujar ibu.

Baca juga: JQR Bubar, Bey Machmudin Jamin Fungsinya Masih Ada di OPD Jabar

Beda dengan zaman dahulu ketika ditanya soal pekerjaan, pasti menjawab dan selalu cerita kepada sang mertua.

"Ketika nantinya ditanya sang mertua soal pekerjaanya pasti jawabannya selalu sibuk, capek," ujar sang mertua.

Ibu itu juga mengatakan, dulu suami sering nongkrong bareng, ngopi bareng, dan sering bermain catur bareng.

"Tidak terlihat jaman sekarang yang begituan," ujar sang mertua.(*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"