Panbers

Nataru 2023-2024: Polrestabes Bandung Punya Strategi Bikin Suasana Kondusif, Begini Kiatnya

Teritori
Rabu, 20 Dec 2023 20:11
    Bagikan  
Nataru 2023-2024: Polrestabes Bandung Punya Strategi Bikin Suasana Kondusif, Begini Kiatnya
Keuskupan Bandung

Gereja Katedral Bandung, termasuk titik pengamanan Polrestabes pada Natal 2023.

INDONESIATREN.COM - Demi terciptanya kondusivitas, utamanya pada momen-momen tertentu, satu di antaranya, Natal-Tahun Baru (Nataru), tentunya, perlu peran aktif seluruh elemen masyarakat, khususnya, Kepolisian Republik Indonesia (Polri).

Buktinya, Kepolisian Resor Kota Besar (Polrestabes) Bandung. memiliki jurus ampuh agar momen Nataru 2023-2024 tetap kondusif. Caranya, mengaktifkan 30 Pos Pengamanan Nataru 2023-2024.

Komisaris Besar (Kombes) Polisi Budi Sartono, Kepala Polrestabes Bandung, menginformasikan, pihaknya membagi ke-30 Pos Pengamanan Nataru 2023-2024, masing-masing 15 posko.

"Yaitu 15 Poso Pengamanan, dan 15 lainnya berupa Pos Pelayanan Terpadu," ujar Kombes Polisi Budi Sartono, Rabu 20 Desember 2023.

Baca juga: Horee, Tidak Ada Pembatasan Aktivitasdi Kota Bandung Selama Nataru Nihj, Tapi...


Fokus pengamanan pada Nataru 2023-2024, ungkapnya, yaitu titik-titik keramaian kota Bandung. Contohnya hotel.

Terlebih, sahutnya, Kota Kembang termasuk destinasi pada perayaan Tahun Baru 2024. Indikator bahwa Kota Bandung termasuk tujuan para pendatang, katanya, yaitu hotel-hotel mulai terisi.

Tidak hanya titik-titik keramaian, pada Natal 2023, kata dia, pihaknya pun menjaga 151 gereja, lengkap beserta personil.

Tentu saja, penerapan dan pola pengamanan itu, jelasnya, sebagai upaya mengantisipasi terjadinya beragam aksi kriminal, semisal pencopetan, bahkan terorisme, anarkis, dan lainnya.

Baca juga: Meski Kasus Covid-19 Meningkat, Dinkes Akui Belum Temukan Varian JN.1 di Jabar

Selain mengaktifkan puluhan posko, tambahnya, pihaknya pun berkoordinasi dengan seluruh stakeholder. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Trending Hari Ini

  1. Info Lowongan Kerja

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"