Panbers

Tidak Perlu Mahal Beli Skincare, Cukup Menggunakan 2 Bahan Alami Bisa Bikin Kulit Glowing ala dr Zaidul Akbar

Gres
Senin, 11 Dec 2023 14:03
    Bagikan  
Tidak Perlu Mahal Beli Skincare, Cukup Menggunakan 2 Bahan Alami Bisa Bikin Kulit Glowing ala dr Zaidul Akbar
Tangkap Layar YouTube/dr. Zaidul Akbar Official

Skincare dengan dua bahan alami ala dr Zaidul Akbar.

INDONESIATREN.COM - Saat ini banyak produk skincare yang beredar di pasaran dengan berbagai harga.

Namun, menggunakan skincare tidak selalu diperlukan, jika Anda ingin memiliki wajah yang glowing dan tampak awet muda.

Pasalnya, terdapat bahan alami yang dapat membuat wajah terlihat glowing dan awet muda tentunya aman juga bagi kulit.

Bagi pecinta produk alami untuk penggunaan skincare, sudah ada yang bisa dipakai untuk membuat skincare di rumah.

Baca juga: Jangan Sepelekan! Yuk, Kenali Penyebab dan Cara Mengatasi Sakit Kepala sebelah Kanan

Bahan yang lazim dan mudah ditemui ini sangat banyak di jual di berbagai marketplace.

Cukup menggunakan dua bahan alami ini, Anda sudah bisa membuat produk skincare dengan resep yang dibagikan oleh dr Zaidul Akbar melalui kanal YouTube resminya.

Dalam video unggahan kanal YouTube dr Zaidul Akbar Official yang diberi judul 'Membuat Gel Skincare Sendiri', ia menjelaskan tentang membuat skincare dari bahan alami.

Menurut pendakwah dan ahli kesehatan dr Zaidul Akbar, membuat produk skincare yang bisa melembutkan kulit, menghaluskan, dan glowing cukup mudah.

Baca juga: 10 Jenis Pisang yang Ada di Indonesia Beserta Ciri Khas dan Rasanya, Mana Favoritmu?

Sebab, hanya memerlukan dua bahan rumput laut dan habbatussauda sudah bisa memberikan efek glowing pada kulit.

Rumput laut termasuk tumbuh laut atau istilahnya alga yang memiliki banyak manfaat kebutuhan industri dan juga kesehatan.

Dikatakan juga oleh dr Zaidul Akbar bahwa formula gel ini dapat menghilangkan bekas jerawat.

Untuk membuatnya, bahan yang dipakai menggunakan rumput laut kering sebagai bahan baku dan juga beberapa habbatussauda.

Baca juga: Ini Rahasia Kulit Glowing Bak Artis Korea, Sederhana Tapi Sering Disepelekan!

Rumput laut kering tadi diambil secukupnya dan dicampurkan dengan dua sendok makan habbatussauda.

Kemudiann, dihaluskan menggunakan blender dengan di berikan sedikit air hingga kedua bahan tercampur terbentuk gel.

Menurut studi yang dilakukan “Potential Use of Seaweed Bioactive Compound in Skincare", yang dipublikasikan secara online di PubMed Central pada 6 Desember 2019, terdapat beberapa kandungan pada rumput laut.

Terdapat sebuah kandungan asam amino yang berperan sebagai pelembab alami kulit. Asam amino ini juga dapat melindungi radiasi UV dan penangkal radikal bebas.

Baca juga: Kenali 6 Kebiasan Sepele Ini, Ternyata Bikin Badan Gemuk

Adapun habbatussauda merupakan termasuk biji-bijian yang memiliki banyak kandungan dan manfaat.

Khasiat pada habbatussauda sendiri dapat melawan sinar matahari dan memberikan menggantikan kulit-kulit yang mati.

Penjelasan tentang habbatussauda telah diterbitkan pada 22 November 2017 di PubMed Central dengan judul A Review on the Cosmeceutical and External Application of Nigella sativa.

Ini menjadikan skincare ala dr Zaidul Akbar terbukti memiliki kandungan yang bermanfaat secara ilmiah. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Trending Hari Ini

  1. Info Lowongan Kerja

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 19-Apr-2025 19:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 17-Apr-2025 16:55
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 16-Apr-2025 19:03
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 14-Apr-2025 14:40
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 13-Apr-2025 15:17
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial di Purwakarta, Kajati Jabar Kunjungi Siswa SLB dan Anak Penderita Thalasemia RSUD Bayu Asih

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 12-Apr-2025 15:57
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 11-Apr-2025 15:26
Info Lowongan Kerja
Rugikan Negara Lebih dari 5 M, 2 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Gorontalo Terancam Hukuman Seumur Hidup

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 10-Apr-2025 13:37
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 9-Apr-2025 15:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 8-Apr-2025 19:58
Info Lowongan Kerja
Data Tanah Indogrosir Makassar Diduga Palsu, Pengacara Ahli Waris Tjoddo: “Kosongkan Lahan Kilometer 18”
“An Evening With New Panbers”: Bukti Eksistensi “Panjaitan Bersaudara” di Dunia Musik Indonesia

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 5-Apr-2025 08:11
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 4-Apr-2025 09:36
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 1-Apr-2025 07:50
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 30-Mar-2025 13:26
Info Lowongan Kerja
Alas Hak “Non Identik” dan “Salah Letak”, SHGB 21970 Didudukkan Paksa Indogrosir Makassar di Tanah Tjoddo
Mediasi Batal, Ahli Waris Tanah Tjoddo Keluarkan Pernyataan Sikap: "Kami Segera Menutup Indogrosir Makassar"